Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    18 tahun yang lalu

  0 

Keberatan gak kalau kita mulai ngumpulin data tentang pemakai DSLR merek Sony/Konica Minolta/Minolta disini?

Pak Moderator, permisi yah..

Sapa tahu kita mau buat petisi untuk dibuatin kapling sendiri di FN ;)

Saya kenal ada beberapa user, tapi sementara saya mulai duluan boleh yah, nanti di edit lagi

A/D-SLR Minolta/Konica Minolta/Sony :
1. Iqbal W - [email protected]
2. R.B. Isworo - [email protected]
3. M. R. Taufik - [email protected] / [email protected]
4. Didit F.A - [email protected]
5. Soegito - [email protected]
6. Abraham A. Agung - [email protected]
7. Boedi W - [email protected]
8. Fajar Hartanto - [email protected]
9. Devry Ekaputra - [email protected]
10. N. Yohan Agusta - [email protected]
11. Hendra Putra - [email protected]
12. Reza R - [email protected]
13. Widya Harsana - [email protected]
14. Agus B. Santoso - [email protected]
15. Chareruddin Achiri - (..??..)
16. Jovy Aidil Akbar - [email protected]
17. Ali Mahmudi - [email protected]
18. Antonius Kusumo - [email protected]
19. Aep Supriadi - [email protected]
20. Raymond Simatupang - [email protected]
21. Wahyoe B - [email protected]
22. Syaefullah Kamal - [email protected]
23. Herry Dwi Ananta - [email protected]
24. Paulus Ewiyarno - [email protected] or [email protected]
25. Chaeruddi A - [email protected]

Prosumer/Pocket/HP Konica Minolta/Sony
1. Edy Santoso, Singo - [email protected]
2. Gusti E.N. R - [email protected]
3. Willy Lesmana - [email protected]
4. Ridwan - [email protected]
5. Wiwin Yulius - [email protected]
6. Rio Surya - [email protected]
7. Andri Imanullah - [email protected]
8. Indra Gunawan - [email protected]
9. Tony Adithya - ??
10. Ario Perdana - ario_perdana(at)yahoo(dot)com

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh:  M. R. Taufik (17161)    16 tahun yang lalu

 0 

Sekalian buat show-off kemampuan maksimum dari lensa2 Minolta dan Sony.
Terus fotonya hanya boleh di-rotate, resize dan clean-up kotoran sensor. Selain itu gak boleh.
Yang mau urun pendapat soal thread baru ini dipersilakan.

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Wah..., satuju sekali Mr. Taufiq. Sempat juga muncul ide semacam itu di pikiran saya. Mau memulai tapi koleksi lensa kok belum ada yg top-classnya Minolta. Kurang PD jadinya... :D
Jadi sebaiknya langsung dimulai saja by Mr. Taufiq... Saya ngikut saja. Saya pun juga setuju dg rulenya, cuma ada tambahan untuk isi thread, yaitu hanya untuk show-off foto, bukan untuk diskusi. Jadi threadnya hanya berisi foto-foto, data teknis/exif, dan proses pembuatan (jika diperlukan). Untuk komentar/diskusi sebaiknya tetap di thread lama (thread ini) dan nantinya dilink ke foto yg dimaksud. Biar menikmatinya lebih enak... :)

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    16 tahun yang lalu

 0 

saya mulai, sementara cari filenya saya kasih linknya dulu yah :

Macro 100mm f/2.8
1
2
3

Reflex 500mm f/8
1

kalau gak salah ini pakai 80-200mm f/2.8
2
dan
foto istri pakai lensa yang sama
3
4

kalau gak salah lagi, ini pakai 20mm f/2.8
1

ini pakai Fisheye 16mm f/2.8
1

ini pakai 50mm f/1.4
1
2

ini pakai 85mm f/1.4
1

ini pakai 200mm f/2.8
1
2

kalau gak salah ini pakai 75-300mm
1
2

kalau gak salah ini pakai 28-70mm G f/2.8
1
ada yang bisa liat lensanya gak..?
selebihnya belum sempet diliat-liat lagi, maklum HD saya lagi aneh nih, gak bisa di akses files nya :-(


paha mulus di bawah pakai CZ 135mm f/1.8

silahkan dikomentari aja langsung

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    16 tahun yang lalu

 0 

Kalau ini di photo pakai A700 dengan lensa CZ 16-80mm
Spesialnya yang moto anak saya umur 5.5 thn yang sedang moto kakaknya, 10 tahun, yang lagi moto juga pakai KM7D dengan lensa favourite 28-70mm G f/2.8

Lumayan tajam yah buat tangan anak baru lewat usia balita

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh:  Ario Perdana (13433)    16 tahun yang lalu

 0 

cakep euyyy...

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Yup, benar-benar cakep...

@Pak Iqbal: kalo untuk foto yg pertama (paha mulus) itu yg motret siapa, bukan anaknya kan? :-? ;))

Btw, agaknya yg dimaksud Mr. Taufiq di atas itu bikin thread baru gitu, biar lebih focus, jadi bukan di thread ini...
Sory kalo saya yg keliru... :)

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    16 tahun yang lalu

 0 

pak Sofian, pak Ario makasih..

he..he... waktu moto paha mulus ini anak-anak gak bisa di ajak, nanti ngadu ke emaknya bahwa bapaknya gak sekedar moto rupanya hi..hi..hi..

iyah, maksudnya oom Taufiq agaknya memang masing-masing thread untuk masing-masing lensa mungkin. Tapi bisa jadi banyak kali yah..?

Sementara di cari filenya, kumpulin aja dulu linknya kali yah..? Walau sebenarnya bisa di save juga dari multiply tersebut.

Pak RBI, pak Wiwin,
boleh gak masing-masing lensa dibuat thread khusus? Atau dibuat thread Tele Zoom dan Primes aja kali..?

mohon petunjuk

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

@Iqbal Wilis: jelas tidak mungkin kalo satu thread tiap jenis lensa, sebab nanti trheadnya jadi sangat banyak. Yg dimaksud oleh Mr. taufiq, sebagaimana yg saya pahami, adalah bikin lagi satu thread baru sebagai tempat pameran (show-off) hasil-hasil jepretan per lensa yg dibuat oleh anggota forum ini...

Tanpa mengurangi rasa hormat kepada rekan-rekan yg lain, khususnya Mr. Taufiq sebagai penggagas, juga Pak Iqbal Wilis yg telah besedia mengawalinya di thread ini, saya mulai saja thread barunya di sini. Kalau kalimat pembuka threadnya kurang enak dibaca/kurang mengena, silahkan pm saya atau tulis di sini untuk kasih masukan, biar nanti saya edit... :)

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    16 tahun yang lalu

 0 

Sudah pak, nyari filenya masih belum berhasil. jadi di save dari website multiply saya aja.

Mohon maaf rupanya exif filenya terhapus, cuman kira-kira semua foto di 'geber' di bukaan terbesarnya, kalau lensa f/1.4 yah di bukaan 1.4 atau kalau f/3.5 yah di sekitaran sana juga

Umumnya diphoto tanpa pakai flash

Mohon maaf kalau fotonya asal-asalan aja, maklum deh newbie forever

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    16 tahun yang lalu

 0 

wah iyah, itu gak lagi jadi the best shots yah..
mungkin jadi favourite shots karena ada beberapa yang disukai pada tiap jenis lensa..

lensa yang lain kudu dipilih lagi neh, karena HD saya masih gak bisa diakses

btw kalau hardisk ngawur gini dibawa kemana yah untuk retrieve datanya?
saya pakai External HD di iMac saya neh..

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh:  M. R. Taufik (17161)    16 tahun yang lalu

 0 

Sorry baru nongol lagi.
Kayaknya mas RBI kurang berkenan kalau threadnya jadi tempat buat nge-pool foto.
Yahhh ... memang harus diakui bakal mengurangi fungsi FN sebagai sarana pamer foto, tapi sebetulnya bisa dibuat in-line dengan mewajibkan foto apapun yang akan ditampilkan, sebelumnya harus sudah terpampang dulu di galeri FN.
Bagaimana?
Terus kalau yang dipampang di FN versi yang sudah retouchnya, yang di thread The Best Shot itu adalah versi unprocessed-nya.

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Iqbal Wilis (217)    16 tahun yang lalu

 0 

Mungkin foto-foto saya yang bermasalah yah..?

Karena di data base saya di FN saya memang tidak pernah upload foto sama sekali sehingga kalau lantas saya pasang foto di thread Merek Lain jadi bikin gerah administrator..?

Ya sudah, kalau dirasa foto unprocessed saya itu dianggap melanggar tata tertib upload foto di thread FN, foto-foto saya akan saya tarik lagi..

Foto-foto kawan-kawan yang sudah sempat upload di galeri FN dan dapat apresiasi dari member yang lain, saya harap bisa di upload lagi untuk menunjukkan kualitas lensa merek lain yang kita pakai di kelompok pemakai merek umum lainnya

Pak RBI, Pak Togar, maaf kalau saya bikin gerah anda.

salam,
iqbal

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh:  M. R. Taufik (17161)    16 tahun yang lalu

 0 

Market share kamera digital SLR Q1 2008:

  • Canon 38%
  • Nikon 28%
  • Sony 15%
  • Olympus 12%
  • Pentax 5%
  • Other 3%
Sumber
Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh:  M. R. Taufik (17161)    16 tahun yang lalu

 0 

Ada yang tau kalo di Indonesia seperti apa market sharenya?

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Om Taufik, sori ya saya sela dulu diskusinya, sebab saya lagi punya masalah dg KM 7D saya yg bisa jadi cukup krusial... ^:)^. Nanti bisa dilanjutin lagi...

Saya mendapati bahwa matering pada KM 7D saya kok tidak berfungsi sebagaimana mestinya (nggak konsisten). Untuk lebih jelasnya, berikut ini saya tampilkan beberapa sampel foto beserta data exifnya. Foto 1 s/d 5 menggunakan lensa Minolta Minolta AF Zoom xi 28-80mm f/4-5.6. Sedangkan Foto 6 s/d 8 menggunakan lensa Minolta 50mm f/2.8 macro.

Foto 1:
Date/time: 5/29/2008 3:59:55 PM; Exposure time: 1/30 s; F-number: f/22; Exposure program: Aperture priority: ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 8.75; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/4; Metering mode: Pattern

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 2:
Date/time: 5/29/2008 4:00:30 PM; Exposure time: 1/1000 s; F-number: f/22; Exposure program: Manual; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 8.62; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value; f/4; Metering mode: Pattern

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 3:
Date/time: 5/29/2008 4:00:59 PM; Exposure time: 1/250 s; F-number: f/22; Exposure program: Manual; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 8.62; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/4; Metering mode: Pattern

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 4:
Date/time: 5/29/2008 4:01:49 PM; Exposure time: 1/500 s; F-number: f/22; Exposure program: Manual; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 8.5; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/4; Metering mode: Pattern

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 5:
Date/time: 5/29/2008 4:02:10 PM; Exposure time: 1/350 s; F-number: f/22; Exposure program: Manual; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 8.62; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/4; Metering mode: Pattern

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 6:
Date/time: 5/29/2008 4:17:09 PM; Exposure time: 1/10 s; F-number: f/22; Exposure program: Aperture priority; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 7.5; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/2.8; Metering mode: Center weighted average

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 7:
Date/time: 5/29/2008 4:16:50 PM; Exposure time: 1/10 s; F-number: f/22; Exposure program: Aperture priority; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 7.25; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/2.8; Metering mode: Pattern

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Foto 8:
Date/time: 5/29/2008 4:15:28 PM; Exposure time: 1/15 s; F-number: f/22; Exposure program: Aperture priority; ISO speed ratings: ISO 100; Brightness value: 8; Exposure bias value: 0.00 eV; Max. aperture value: f/2.8; Metering mode: Spot

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Sofian J. Anom (1079)    16 tahun yang lalu

 0 

Kira-kira, adakah yg pernah mengalami masalah seperti yg saya alami? Terus bagaimana cara mengatasinya?

Trims sebelumnya... :)

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh:  M. R. Taufik (17161)    16 tahun yang lalu

 0 

Mas Sofian, welcome to Minolta world! :D
Ini memang salah satu penyakit parah meteringnya Minolta. Untuk mengatasinya, rajin2 pake AEL ... :)
Kalau nggak suka main AEL, mending pakai manual metering saja sekalian.

Re: Komunitas DSLR Sony/Konica Minolta/Minolta di FN

Oleh: Angga Prasetya (2298)    16 tahun yang lalu

 0 

wah 7d saya sih nggak pernah sekacau itu meteringnya....