Oleh: Irwansyah S (52460) 19 tahun yang lalu
Atau paling tidak foto makro yang sangat berkesan menurut anda, hanya boleh menampilkan dua buah foto saja untuk setiap user id. Terbaik menurut anda tidak berarti yang telah mendapat FPE. Jangan lupa setiap user hanya boleh mengupload 2 buah foto saja perhari demi menjaga bandwith dan kecepatan loading foto Kalau bisa disertai data teknis dan jarak lensa ke subjek yang difoto (kira-kira saja). Semoga forum makro yang selama ini sepi-sepi, akan menggeliat kembali. Saya mulai ya.... Memakai Sigma 105/2.8 EX pada: F22, 1/200, 550EX+Stofen off shoe via ST-E2 (ya, perlu orang kedua untuk memegangi dan mengarahkan flash). Didepan lensa dipasang lagi Canon CUL 450. Jarak tawon ke lensa sekitar 15cm. Update 23 July 2008: Foto dikategorikan makro 1:1 bila ukuran subjek foto di keping film sama besar dengan ukuran subjek aslinya. Demi keleluasaan kita maka di thread ini kita perlonggar menjadi maksimal 4 kali lebih kecil dari ukuran subjek aslinya (1:4). Foto yang tidak termasuk kedalam kategori makro akan saya delete. Usahakan mengupload foto-foto yang memang anda anggap cukup bagus sesuai judul thread diatas: "Perlihatkan ke kita foto macro terbaik anda". Terimakasih, Irwan
Oleh: Reagan H L Tobing (3385) 17 tahun yang lalu
tobaaaaaatt..makronya....keren2 bgt yaaa.... ini saya lagi belajar makro, kebetulan dapet capung narsis...hehehe...
Oleh: Darson Sumarno (61333) 17 tahun yang lalu
Lalat lagi main Balon..... Camera : Canon S2iS Speed :1/251 Aperture :F/2.7
Oleh: Dede Sudiana (2886) 17 tahun yang lalu
KEREN BANGET.....sy ko gagal terus yah motret laba2
Oleh: Khairil Fiannor Ansyari (8089) 17 tahun yang lalu
bung Arie....kreatifitas nya pantes diacungi jempol,dgn mengetahui prinsip optik,murah meriah....tp kualitas ok...
Oleh: Mauludi Ilyas (41512) 17 tahun yang lalu
Luar biasa indah dunia kecil yang diperbesar rekan FNers ini. Ngiler lihat hasil jepretannya; gear canggih maupun sederhana top semua. 8-> Yang ini favorit saya waktu masih pakai Olympus C-310. Hand-held; Mode Macro : On; Bukaan dan Kecepatan : A, Jarak ke Objek +/- 2,5 cm. Lighting : Direct Sunlight.
Oleh: Cyprianus L Noviatno (1263) 17 tahun yang lalu
Walah, tawon Pak Irwan yang separo badan keren banget. Blm paham, ni aku dengan alat2 tambahan. Abis bener2 baru di fotografi, palagi makro yang katanya butuh lebih banyak kesabaran dan mungkin juga peralatan tambahan. Capungnya Pak Ilyas juga asyik banget. Gmn caranya deketin sedeket itu tanpa menakutin capungnya. Sip! Aku mau masang 1 foto, ni sebagai perkenalan. Tp gak tau itu makro apa bukan. Pengennya sih. haha
Oleh: Nyoman Satria Adhitya Putra (3535) 17 tahun yang lalu
.:The Cracker:. Kamera DSC-P8 Lensa Pake Sony Wide Converter VCL-DH0730 speed 1/2000, f/1.5 jarak ke belalang 4cm
Oleh: Pangarso Dadung Nugroho (719) 17 tahun yang lalu
Kaktus Nikon D50, Nikon 18-135 mm, Cokin close up 3D 1/320, f/5.6 jarak kira-kira 15 cm
Oleh: Hotma Samosir (11156) 17 tahun yang lalu
Pake 70-200L F/2.8 bukaan F/8.0. Jarak 1.6 meter
harry legs F/8.0 - 1/125 - iso400 - jarak 17 cm
Oleh: Ahmad Zaki (5585) 17 tahun yang lalu
Pake twin flash home made, sigma 150 mm 2.8. aperture 22, speed 1/100s, jarak 35 cm
Oleh: rdiditfa (5531) 17 tahun yang lalu
ulat kepala jagung.. :D Minolta 5D, Tamron 90mm, ring-light, f/22, 1/125 jarak berapa ya.. <5cm deh
Oleh: Elbert Sukandar (8788) 17 tahun yang lalu
wiii... keren2 yaaa...... =P~=P~=P~=P~=P~=P~=P~=P~
Oleh: M. Romadhoni Haryadi (3915) 17 tahun yang lalu
kupu weling..... Canon 400D pake lensa kit f/8, 1/125, focal lenght 55mm, iso 100 jarak kurang lebih 20 cm
Oleh: Ivan Oktavianus (2383) 17 tahun yang lalu
Capung.. Pake S2is, 1/500, f/8, macro mode, filter close up +7, internal flash, jarak sekitar 20cm..
Oleh: RachMANTO (8310) 17 tahun yang lalu
kEREN-KEREN OIIII
Oleh: Rony Djohan (5785) 17 tahun yang lalu
Lalat Lens Canon EFS 60mm, F/11, Shutter 1/125, ISO 400, Flash On
Oleh: Jauhari Subhi (397) 17 tahun yang lalu
Air di Daun Keladi Camera Sony Cybershot DCS-P43 lensa built in standar Auto Multifokus jarak 10 cm Saya sih suka momen nya abis hujan ada lingkaran air yang terjebak di daun keladi di teras rumah saya. ...
Oleh: Muchamad Meiryandi (2742) 17 tahun yang lalu
Kok Sepi yah, mau sharing juga deh E500 lensa manual Cosina 28mm iso 100, f4,speed 1/50
Oleh: Desi Gunawan (2062) 17 tahun yang lalu
Lalat nikon lens 105 mm, F/16 speed 125 flash on
1 lagi nih masih bunga juga, e500 + lensa OM 50mm f1,4 + ET modif
Oleh: Mulki Nazmulhakim (3411) 17 tahun yang lalu
lalat 300D, ef-s 60mm f/2.8, iso 800 F/10, 1/50 detik, exp compensation -0.7 step jarak objek-lens 15cm-an
lalat lagi 300D, efs 60mm, iso 800 f 5.6, 1/100s, jarak objek-lensa 20cm??
Oleh: S. S. A. Riptanto (956) 17 tahun yang lalu
makro mata burung yg pertama ta upload di galleryku.. klo diperkecil gini jd ga jelas tajamnya.. #-o powershoot A430, Kecepatan 1/160, Diafragma f/2.8. Jarak objek ke lensa sekitar 15cm..