Oleh: Irwansyah S (52460) 19 tahun yang lalu
Atau paling tidak foto makro yang sangat berkesan menurut anda, hanya boleh menampilkan dua buah foto saja untuk setiap user id. Terbaik menurut anda tidak berarti yang telah mendapat FPE. Jangan lupa setiap user hanya boleh mengupload 2 buah foto saja perhari demi menjaga bandwith dan kecepatan loading foto Kalau bisa disertai data teknis dan jarak lensa ke subjek yang difoto (kira-kira saja). Semoga forum makro yang selama ini sepi-sepi, akan menggeliat kembali. Saya mulai ya.... Memakai Sigma 105/2.8 EX pada: F22, 1/200, 550EX+Stofen off shoe via ST-E2 (ya, perlu orang kedua untuk memegangi dan mengarahkan flash). Didepan lensa dipasang lagi Canon CUL 450. Jarak tawon ke lensa sekitar 15cm. Update 23 July 2008: Foto dikategorikan makro 1:1 bila ukuran subjek foto di keping film sama besar dengan ukuran subjek aslinya. Demi keleluasaan kita maka di thread ini kita perlonggar menjadi maksimal 4 kali lebih kecil dari ukuran subjek aslinya (1:4). Foto yang tidak termasuk kedalam kategori makro akan saya delete. Usahakan mengupload foto-foto yang memang anda anggap cukup bagus sesuai judul thread diatas: "Perlihatkan ke kita foto macro terbaik anda". Terimakasih, Irwan
Oleh: Fathah Noor Prawita (1134) 16 tahun yang lalu
ikutan yah :) lagi coba-coba pake NikonD40x +extensionTube +55-200mmVR speed 1/2 apperture f/4.2 ISO 400 jarak lensa ke objek sekitar 3cm cahaya tambahan: lampu meja warna putih http://www.fotografer.net/isi/galeri/lihat.php?id=695428
Oleh: Rudi Poerwo (7615) 16 tahun yang lalu
Fotonya diambil menggunakanCanon Eos 400D+Tamron 90DI+Close Up filter +1+2+4...dicrop di PS
Oleh: Drajat Setiawan (8443) 16 tahun yang lalu
wuih..macronya mas rudi keren sekali...
Oleh: Wahyu Sudrajat (1867) 16 tahun yang lalu
hebat...hebat..aku berdecak kagum aku mau coba dech..baru segini nich... pakai canon 400D + lensa Tamron Fix 90 mm
Oleh: Yuda B. Putro (344) 16 tahun yang lalu
cakep
Oleh: Arya Pratama (3823) 16 tahun yang lalu
keren..keren...ikutan yaw.. selengkapnya bisa di lihat >di sini Judul : ♥Cerita Cinta, Broken Heart♥
Oleh: Yurie Fachran (86) 16 tahun yang lalu
Ikutan ya kak...Gearnya eos400d, 100mm macro lens, no crop cuma auto levels, contrast dan colour...kasih masukannya ya....
Oleh: Muhamad Ikin Surahman (7056) 16 tahun yang lalu
ikutan lagi ah.... Nikon D40 pake Sigma 105mm... jarak sekitar 25 cm f/8 ss 1/100
Oleh: Msampurno (1586) 16 tahun yang lalu
bulu hidung? emang boleh?, gak serangga doang kan?
Oleh: Ade Achmad Yulkafilah (52900) 16 tahun yang lalu
gile bener semua karya makronya......
Oleh: Ketut Sukandia (803) 16 tahun yang lalu
keren-keren sekali, mau belajar dulu biar bisa motret makro.
Oleh: Suta Pranawijaya (28544) 16 tahun yang lalu
mo coba upload jugga ahhh,baru belajar makro..pake reverse ring,18-55mm,40d,lampu blajar..hand-held..moga berkenan..
Oleh: I Gede Mahendra H (1202) 16 tahun yang lalu
Ikutan dong, baru 2 hari belajar macro Pake 18-55-M2M-R 50mm f/20 1/250s flash HandHeld
Oleh: Erwin Situmorang (5906) 16 tahun yang lalu
senuanya ok punya, ntar tak coba cari yang kayak rekan-rekan buat, salam macro
Oleh: Zulkifli Arif (23573) 16 tahun yang lalu
saya pakai EF-S 18-55 dibalik dengan reverse ring,camera EOS 400D, flash built in saya kasih bekas tempat film, Tv 1/200s,Av f/16,ISO 200 jarak subyek dari lensa kira-kira 10 cm
Oleh: Khusni Eka Wardana (14718) 16 tahun yang lalu
Ikut Nyumbang Om.... D80 Pake Reverse Ring 62 pake lensa 28 - 300 di FL 28 nya F sekitar 16 pake Flash. Thanks
Oleh: Satria Dedi Kurniawan (7626) 16 tahun yang lalu
pocket boleh nyumbang ga....????? this is my best macro (menurutku sihh.....)____;););)
Oleh: Merta Utama (11) 16 tahun yang lalu
bener2 setajam silet ya...amazing bo...
Oleh: Andita Eka Prasetya (806) 16 tahun yang lalu
nimbrung ya. mudah2an ini masuk kategori makro 1:4. masih belajar motret makro nih. pake Nikon D80 + extension tub manual focus + 50mm f/1.8 + SB800. exposure f/8.0, speed 1/180, flash M 1/4
Oleh: Adhy Syaefudin (16055) 16 tahun yang lalu
Ikutan ahh... mudahan ga jelek-jelek amat... Pake LUMIX FZ7. Build-in Lens
saya pakai EF-S 18-55 dibalik dengan reverse ring,camera EOS 400D, flash built in , Tv 1/200s,Av f/16,ISO 200 jarak subyek dari lensa kira-kira 10 cm
Oleh: Prihartono (11670) 16 tahun yang lalu
ikut posting ahh ... foto ini bener-bener bikin aku puas..puas lighting seperti yg aku angankan puas detil yg aku inginkan ...diambil dengan Nikon D40 + kit + closeup +4 +2 +1...flash SB800 + bouncing card pada setelan EV-1/3. FL 55 jarak fokus kira2 10 cm.
Oleh: Ananda Rizki (784) 16 tahun yang lalu
kok jadi minder sendiri yah.. :(
Oleh: Deasy Maria Prativi (389) 16 tahun yang lalu
Wew kueren-kueren. Iya nih Jadi minder...
Oleh: Tang Tarunodjojo. Robert (3215) 16 tahun yang lalu
hi saya baru mencoba main makro tapi saya suka bermain dengan DOF n bokeh. Saya pakai lensa retro Carl Zeiss Planar 50 f/1.7 + macro extension dari Pentacon. Salam kenal