Kita Tetap Bersaudara  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Agus Mahmuda (45654)

Menyambut natal kemarin, walau sedikit terlambat uploadnya :D ... sambil sedikit berpantun ria :D ... Agama boleh beda Suku dan warna kulit tidak sama Tapi kita tetap bersaudara Satu tanah air Indonesia Keyakinan boleh beda Itu hak asasi manusia Silaturrahim tetap dijaga Kasih dan sayang tetap dibina Belajar membuat ilustrasi. Semoga berkenan dihati dan semoga masih layak untuk dinikmati, mohon maaf jika ada yang tidak berkenan, mohon kritik dan sarannya, Mengkritisi bukan membenci tapi masih sayang dan perhatian...terima kasih sudah mau mampir... semoga kita sehat selalu.

  • Nilai foto: 137
  • Dilihat: 335
  • Waktu upload: Senin, 29 Des 2014
  • Lokasi: Samarinda, Samarinda, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/1
  • ISO: 200
  • Kamera: Nikon D90 *
  • Lensa: Nikon 80-200mm F/2.8D ED AF *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Rolyz Pranata (120)

10 tahun yang lalu

nice ... sadeeiss..

Teguh Arifianto (2330)

10 tahun yang lalu

kereen,,, konsepnya luar biasa

Lukman Soleh (2732)

10 tahun yang lalu

Fotonya mantap om, konsep dan narasi selalu jadi terinspirasi nih.

 Sulistyo Aji (58865)

10 tahun yang lalu

LIGHTNYA NYUSSSSS TENAN IKI

 Bustam Yunus (12870)

10 tahun yang lalu

keren om...penuh makna...narasi seperti biasa perfect...salam