We EAt Together 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Defining natural food photography

Kategori
Still Life
Shooting Data
  • Aperture: 3.5
  • Speed: 1/100
  • ISO: 400
  • Kamera: Olympus EPL 1 *
  • Lensa: olympus 14-42mm f/3.5 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Erwin Setiawan (251)

10 tahun yang lalu

keren still life nya pak terutama sebelah kiri , salam

henry ph (281)

10 tahun yang lalu

aseeeeeek... cabe nya jd terasa maniiiss.. ,amtab. i like this..

 Noorvan Mardi Prasetyo (15418)

10 tahun yang lalu

i like it..on the left side.

Aal Febriansyah (1687)

10 tahun yang lalu

levelnya bisa lebih di mainkan kalo buahnya di cuci dahulu bisa menambah kesan segar.. salam mampir

Jatmiko Sapto Nugroho (1600)

10 tahun yang lalu

Untuk ketajaman dah oke, untuk ligtnya ada sisi gelap di paprica kalau dikasih refelektor mungkin sedikit membantu, Untuk penataan/stilistnya terkesan amburadul dan maaf (kotor) ada bekas irisan cabe dialas, Irisan cabe yang tidak rata, pisau sehingga terkesan kurang rapi untuk still food fotografi.

 Yongky Affandi (19984)

10 tahun yang lalu

Nice shoot.. keren2 still lifenya.. salam ..