Perjuangan Seorang PEdagang  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Perjuangan Seorang Pedagang - Kedatangan petugas Sat Pol PP Pekanbaru yang datang mendadak, Rabu (8/10/2007) sore membuat beberapa pedagang kocar-kacir menyelamtakan barang. Namun seorang ibu terlambat untuk mengemas barang dagangannya alhasil barang dagangannya disita petugas, tapi si ibu pedagang ini tetap berusaha mempertahankan barang dagangannya yang harganya tidak lebih dari Rp 100 ribu dengan merebutnya kembali dari tangan petugas. Sungguh perjuangan yang sangat berani... (Doddy Vladimir)

  • Nilai foto: 4946
  • Dilihat: 20775
  • Waktu upload: Senin, 30 Mar 2009
  • Lokasi: Pekanbaru, Pekanbaru, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/1
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 30D *
  • Lensa: Sigma 50-500mm F/4 - 6.3 EX APO DG *
  • Filter: tidak ada
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Vika Maizara (209)

15 tahun yang lalu

fotonya bagus ...story talk banget ..cuma lebih keren lagi kalau bisa ngambil ekspresi muka si ibu... biar lebih dalam....

 Eko Nurdianto (8085)

15 tahun yang lalu

menyentuh ceritanya

 Stenly Mamengko (16191)

15 tahun yang lalu

Salut. Naluri seorang jurnalis yang begitu kuat. Salam

Agung Tri Handono (29)

15 tahun yang lalu

Moment tepat sekali.. bisa cerita tanpa tulisan .. mantap omm

Wisnu Saputro (42)

15 tahun yang lalu

nice candid..

Sapto Wegig Pramono (152)

15 tahun yang lalu

Keren Mas...perjuangan anda buat dapetin foto ini juga top mas...sangat bercerita

Azimul Chair Amriel (377)

15 tahun yang lalu

Salut mas...dapat moment yg bisa diceritakan...salam

Farid Ghazi Suharjo (302)

15 tahun yang lalu

JEMPOLAN INI !!! JOURNALISM !!!

Ferry Kusmana (805)

15 tahun yang lalu

momentnya tepat...

Arinanda Pamungkas (514)

15 tahun yang lalu

Pas bgt momentnya, salut. Very touching..

Adrianto (17)

15 tahun yang lalu

padat dan mantabb..

Setya Chendra Wibawa (2268)

15 tahun yang lalu

keren.. bercerita mas... maknyusssssss

Gunawan Red (809)

15 tahun yang lalu

Miris banget ngeliatnya. Ibu itu mungkin emang berjualan ga pada tempatnya... Tapi system bangsa kita juga ga sama sekali berpihak pada rakyat kecil... Ayo dukung anti korupsi dari yang seribu perak sampe yang gede...

Julfandes Saputra (1348)

15 tahun yang lalu

bercerita x bg,,, jurnalistik bgt....top deh

Hanggoro Wicaksono (621)

15 tahun yang lalu

real jurnalisitik!

Daniel Devis E (318)

15 tahun yang lalu

kayak komik ya... hebat.. fotonya bisa bercerita..

 Sentot Hary Koesworo (34600)

15 tahun yang lalu

a picture mean thousand words....

Ferry Firmansyah (898)

15 tahun yang lalu

keren mas... momen nya sangat tepat sekalee... two thumbs up!

 Galuh Ardi Rione (4593)

15 tahun yang lalu

sangat bercerita...salam

Beleza Lisa (21)

15 tahun yang lalu

hati nurani vs pekerjaan... kasihan

Teddy Zile Alantika (1448)

15 tahun yang lalu

dramatis bgt...keren..

Ferry Kurniawan (2514)

15 tahun yang lalu

Komplit !!!

 in in (8429)

15 tahun yang lalu

salut.....mas jurnalnya.....

Edo Nugraha Setiawan (20)

15 tahun yang lalu

mantap dapet momentnya pas banget

 Novianto Ari Nugroho (3351)

15 tahun yang lalu

mantap! titik! ane suka bgt ni foto..