**..the red..**
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Edy Y. Syarif (11620)
bunga ini kecil banget, kecil dari jari kelingking... ada penghuninya yg juga kecil amat... lagi belajar macro, make extention tube EF25 II.. manual fokus yg sulitnya minta ampun... nggak bawa tripod..
n
nc&c welcome and thanks a lot...
n
nISO : 800
- Nilai foto: 128
- Dilihat: 186
- Waktu upload: Minggu, 10 Aug 2008
- Lokasi: Cikopo, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
MakroShooting Data
- Aperture: f/9.0
- Speed: 1/500
- ISO: 0
- Kamera: Canon canon EOS 350D *
- Lensa: Canon EF 50mm f/1.8 II *
- Filter: none
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Anton William (2402)
16 tahun yang lalu
manteb tonenya, hanya saya rasa kehadiran serangga kecil di mahkota bunga agak mengganggu... semoga berkenan...

Syaiful Akbarius Zainuddin (37631)
16 tahun yang lalu
sangat sulit buatku untuk merekam foto indah seperti ini...salut dech bro...salam hormat