Siida - Sami's Village 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sami adalah indigeneous people yang hidup di negara Scandinavia (terutama Norway dan Sweden). Mereka adalah masyarakat asli yang menjadi 'korban' dari kolonisasi internal negara. Mereka hidup dengan menggantungkan diri dari kekayaan alam di hutan, laut dan lainnya. Dengan posisinya yang menjadi minoritas dalam masyarakat Eropa, mereka mengorganisir diri dalam satuan kampung-kampung yang disebut Siida.
rn
rnCatatan kecil : Masih hasil hunting saya di Swedia beberapa hari yang lalu. Saya tidak melakukan banyak touch dalam foto ini, hanya kontras dan brightness-nya saja karena saya pribadi lebih senang dengan alaminya suasana yang ditunjukkan kampung di salah satu belahan bumi Eropa ini.

  • Nilai foto: 608
  • Dilihat: 1093
  • Waktu upload: Jumat, 09 Mei 2008
  • Lokasi: Skansen, Djurgarden, Sweden
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D40 *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Brillyanes Sanawiri (484)

16 tahun yang lalu

Wow..

Mohammad Yamin Saifuddin (14)

16 tahun yang lalu

kaya seni kristik, indah sekali

 Santosa Tarmudji (4597)

16 tahun yang lalu

Selamat FGPE nya mBak... viewnya cakep nih... framing dan POI nya kuat... salam ;)

 Norman Setiawan (43557)

16 tahun yang lalu

Cakep viewnya.

 Roy Goenawan (3414)

16 tahun yang lalu

Lighting nya pas banget. Susah sekali dapat foto seperti ini. Rumahnya juga lucu. Hehehehehe. Salam.

Bramasta Yudha (542)

16 tahun yang lalu

2 word...nice location & nice photo.

Agung Basuki (237)

16 tahun yang lalu

Mbak, Asli keren banget gambarnya... Waahh...senengnya bisa hunting ke luar.. TOP BANGET DACH...;-)

Megadian Perkasa (322)

16 tahun yang lalu

ampun deh!!!! ampun!!!

Firman Enandar, Bobo (299)

16 tahun yang lalu

keren mbak.... TEDUH & NYAMAN BANGET..

 Septa Iskandar (8516)

16 tahun yang lalu

Komposisi dan angle yg menarik....terlihat cantik bener pedesaannya asri, apik, bersih, teratur dan ademnya bener2 terasa sekali... Salam.

 Stefanus Daniar Wikan Styanto (3389)

16 tahun yang lalu

numero uno.

 Rafi Soerjadi (23890)

16 tahun yang lalu

FGPE gitu loooo, selamat ya............ mantapp mbak..... nice tone... very well captured.... salam................

Fuad Fauzi (891)

16 tahun yang lalu

Keren banget.... Sumpah!! btw... ketemu Asterik ga ya?

Muhammad Adiyanta Utama (703)

16 tahun yang lalu

WoW kya gambar di film kartun dongeng,seneng bgt ma viewnya...

 Donny Ariefianto (15827)

16 tahun yang lalu

Unik, keren... salam.

 Edwin Mogi (46683)

16 tahun yang lalu

Keren... Salam

 Agung Setiawan Sutadi (7943)

16 tahun yang lalu

bener2 asik kampungnya^^

 M Reza Faisal (12482)

16 tahun yang lalu

weeew..dengan D40 dan lensa Kit...salam kenal untuk sesama pengguna D40 :) keren view dan tone-nya .. mode ngiler on

Ridhwan (874)

16 tahun yang lalu

Keindahannya dalem banget !!! perpaduan seni melihat & teknik yg prima. keep upload yaa ! salam dari Banten

.Luise AmeeNaJeeb. (2321)

16 tahun yang lalu

wow,,, kayak lukisan iniiiii... bnr2 kaya alice in wonderland.. hehe

Dyah Ekawati (79)

16 tahun yang lalu

ini foto di shooting film ya...atau untuk promosi iklan film,mbak...he3X OK dech...salam kenal dr jogja..!

 Chandra Justin Pangastu (12805)

16 tahun yang lalu

ini sih rumahnya bilbo baggins en frodo baggins ya....tuh diujung sana kelihatan topinya gandalf baru datang bawa kembang api....salam kenal aja deh.....

 I Gede Lila Kantiana (78428)

16 tahun yang lalu

indah sekali ya kak, sejuk dan damai. tonenya menawan...salam

 Yuyun Ariati Dewi (33075)

16 tahun yang lalu

wow... cantik sekali... enak ya lingkungannya... nyaris menyerupai karya kinkage....

Freddy T. H. Sinurat (1256)

16 tahun yang lalu

Indah sekali ! Keterangannya menambah wawasan, ternyata di Eropa juga terjadi penindasan terhadap penduduk asli ! Terima kasih Mbak Mita, untuk foto & infonya.