++ Menikmati matahari di sebuah mahkota ++ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

“………. Apakah bunga sekecil itu bisa di foto? “
rnSebuah pertanyaan yang mengagetkan buat saya.
rnTernyata seorang penjaga taman, lengkap dengan sebuah alat mirip cangkul,
rnsudah berada di belakang ku yang lagi asik nungging jungkir balik membuat foto sebaik mungkin dari bunga kecil ini.
rnApakah saya bisa? Dan sampai sekarangpun saya masih belum berani menjawab:
rn …bisa !!.
rn
rnPadahal ini moment yang luarbiasa, karena saya bisa menemukan kumbang kecil yang sedang berjemur di sebuah mahkota bunga Magriet.........
rn
rnSemoga berkenan.
rnTerimakasih yang telah mampir. Kritik, saran dan wejangan selalu dinantikan.
rn
rnSalam damai

  • Nilai foto: 253
  • Dilihat: 233
  • Waktu upload: Senin, 19 Mar 2007
  • Lokasi: Amstelpark, Amsterdam., Netherlands
Kategori
MakroNature
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Tan Hendra (11216)

17 tahun yang lalu

Tajam Boss Makronya....warna nya natural nich.....salam

 Felix Heru Hermawan (70948)

17 tahun yang lalu

nice macro...warna-warninya cakep

 Thoha Muhammad (50861)

17 tahun yang lalu

Keterangannya ok banget, nice moment... hasil jepretnya selalu memuaskan... salam mantab om.

 James E Pelealu (74261)

17 tahun yang lalu

DOFnya menawan... Kontras warnanya menarik sekali... salute

 Arifin Koh (36985)

17 tahun yang lalu

wah...makro nya si cah ndeso keren loh tampilannya....focusing point ke kumbang merah nya cakep...dof nya juga asyik...ada bakat nih, kapan beralih ke lensa makro nih...:) cheers.