~ WaRNai HariMu ~ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hari ini bagaikan kertas gambar...
nkita sedang melukis & mewarnainya...
nada warna ceria tapi juga ada warna gelap..
nsemuanya punya makna....

  • Nilai foto: 158
  • Dilihat: 231
  • Waktu upload: Selasa, 28 Nov 2006
  • Lokasi: meja kerja, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.9
  • Speed: B
  • ISO: 0
  • Kamera: Fujifilm FinePix E510 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yanuar Wega Vidi Tama, VEGA (11477)

18 tahun yang lalu

Warna-warni yang ditangkap indah. Obyek sederhana yang jadi luar biasa..... . Salam

 Agung Prakoso (5029)

18 tahun yang lalu

ordinary becomes extraordinary

Karyadi Baskoro (1399)

18 tahun yang lalu

manis, suka dengan komposisi dan lighting, terus pensil yang tak semua runcing malah bagus, kesannya natural

 Mauludi Ilyas (41512)

18 tahun yang lalu

Makro still life yang penuh warna dan cerita. Good idea; encouragingly creative. Salam,

 Sanityasa (102733)

18 tahun yang lalu

Konsep...simpel...tapi kena

Twinto Gandidi (222)

18 tahun yang lalu

Ide kreatif, sayang di bagian kiri kurang tajam/fokus.

 Hendy Wicaksono CH,CHt,CI (9382)

18 tahun yang lalu

topS..tajamnya juga OK..

 David Leo (6510)

18 tahun yang lalu

Very creative. Good composition. Colorful pict.

 Kamaruddin Rimba (5442)

18 tahun yang lalu

konsep yang bagus pak.. agak grainy kok?

 Herry Ludywidjaja (6413)

18 tahun yang lalu

warna dan anglenya menarik... tp agak sedikit grainy ya.. but nice shot bro

 Ari Setiawan, Mazare (72958)

18 tahun yang lalu

So colourful and interesting. Regards...