Museum La Galigo 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Asmin Safari (92454)

Nama La Galigo diambil dari nama salah seorang tokoh, budayawan, sastrawan, sekaligus negarawan dalam masa periode klasik masyarakat Sulawesi Selatan.
nLa Galigo sendiri merupakan epik terpanjang di dunia yang mengalahkan kisah Mahabharata yang terkenal itu. Tokoh utama kisah itu adalah Sawerigading yang diteruskan oleh anaknya I La Galigo.
n
nMuseum ini berada dalam komplek Benteng Rotterdam, dan menyimpan lebih dari 6000 naskah.
n
nsemoga berkenan
nsalam

Kategori
ArsitekturBudaya
Shooting Data
  • Aperture: f/7.1
  • Speed: 1/200
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D50 *
  • Lensa: Nikon 18-55mm f/3.5-5.6 DX AF-S *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Jomandi Loka (18632)

18 tahun yang lalu

Obyek yg menarik,komposisi dan tonenya mantep sekali......... salam.

 Januar D (62917)

18 tahun yang lalu

Wah, besok pagi mau tugas ke Makassar nih, kalo ada waktu mau hunting ke sini ah :-) Nice view Pak!

 Munif Yusuf (37658)

18 tahun yang lalu

tonenya mantap salam

 Yusran Basri Hasanuddin (20862)

18 tahun yang lalu

@@@ Keren Daeng Asmin, tonenya cakep @@@

 Mohammad Aditya, item (13578)

18 tahun yang lalu

komponya cakep bener oom Asmin! luv da tone... salut oom! salam.....................

 Anton Wijaya (15238)

18 tahun yang lalu

komposisi yang bagus