~ Pemburu ~ 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yeddy BS (26676)

Selain bertani mereka juga berburu babi hutan yg sering meruasak ladang & sawah mereka....
Kritik & Sarannya Mnggo.....

  • Nilai foto: 146
  • Dilihat: 213
  • Waktu upload: Kamis, 30 Mar 2006
  • Lokasi: Kampung Ciptagelar,Gn Halimun, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
ManusiaSnapshot
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 5 *
  • Lensa: Canon 24-70mm f/2.8 L USM *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Agustinus YOED (1778)

19 tahun yang lalu

humanis, nice shot, nice BW! Salam.

Eric Hartanto (714)

19 tahun yang lalu

Bwnya bagus pak.. Nice picture

 Budi Hermawan (83646)

19 tahun yang lalu

Bagus BW nya.. keliatanya siap tempur. bright sekali mas.. salam

Indra Alfarisy (1919)

19 tahun yang lalu

mantap BWnya...

Irvan Fajar (604)

19 tahun yang lalu

ok baget human interestnya kena bgt. tapi kalo kt saya foto ini harus tampil secara essay. karenna dia tidak dapat berdiri sendiri. masih banyak yang harus ditampilkan dan diperjelas dari foto ini. tapi secara teknis ok bos.thanks

 Dodi Sandradi (39567)

19 tahun yang lalu

Keren nih ...gambarnya bercerita..nice bw Salam Sukses

 Puguh Sadadi (19371)

19 tahun yang lalu

mantap...pemburu yang mau berangkat BWnya sipp, kompo pas ditunggu serial berburunya...pasti keren banget salam