Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Sugeng Riyanto (35956)
Date Time Original: 2005:11:07 16:20:41nnStasiun Lempuyangan sore hari...nnBeliau juga saudara kita...nnSalam FN & peace...
19 tahun yang lalu
Tone dan ekspresinya greget, tajam dan humanis nya kental.. salam.
lighting nya pas....... top bgt!
bagus Om tajam...
Ekspresi si-Mbah dapat ditangkap. Kalau pencahayaan pada wajah dikurangi dikit, mungkin tambah mantap. salam.
nice portrait,kental sisi humanis nya..
ekspresif..detailnya tajem.....kropnya pas
Expresif sekali portraitnya. Lighting juga pas.