Dian Sastro 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hi sudah lama tidak bertemu ya..
rnDua minggu sebelum Idul Fitri saya bertemu Dian di Jakarta dan memfotonya. This one is the last shot, right at the end of the roll. It's just ordinary photo in fact. But at that very moments I saw Dian's eye look right to me .. they were beautiful.rnrnrn=> Thanks for all your comments, and some sms from friends too :-) (kalian tidak bisa tidur juga ya? :-D) Well like I said this is just a simple photo. The content, what this photo tells us is the most important. I've made so many photos of people for the last 20 years. Only a handful that I feel they deliver what I intent to say about someone. Those are pictures that I'll treasure. And sometimes those treasures are a mere simple, ordinary ones.rnO ya about PS saya baru belajar dan baru punya coolscan V. Biasanya dulu, saya cetak dan scan dengan drum scanner or simply project them with Kodak Karoussel slide projector.rnrnHey I just check the original file, it is sharper than this one.. maybe because of the noise reduction I've performed with the PS CS2.. I'm not sure. Tell me please.

Kategori
ManusiaPotret
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon F5 *
  • Lensa: Nikon 135mm f/2.0D DC *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Fredy Wijaya, prt (28120)

18 tahun yang lalu

ups....noise nya kurang sedaaaaappppp. nge flat banget foto nya...diolah dikit dong di PS...

 Abdurrachman Budiman (20841)

18 tahun yang lalu

wah baru ngeliat dian sastro so natural... nice pic... SAlam

 Ricky Subiantoputra (4483)

18 tahun yang lalu

gimana siih ceritanya? ini candid gitu? dian sastro sih memang cantik. tapi komposisi dan pencahayaan datar sekali. sya menangkap kesan matanya kurang tajam. anyway thanks for sharing. kesan natural bahwa dian sastro sehari2 nya memang seperti ini. ketangkep.