LILIN: Jadilah Terang Dunia 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:06:24 19:54:48. Summer time di Belanda, sudah malam tapi masih terang di luar. Foto diambil di dalam Chinese Restaurant (lupa namanya)...maksudnya lilin yang kecil itu bisa menerangi dunia (direpresentasikan dengan terangnya bg di luar restoran)...Maaf kalau idenya maksa banget. Kritik dan masukan are welcome. Terima kasih untuk yang udah mampir...karena dari thumbnail memang gak menarik...

  • Nilai foto: 121
  • Dilihat: 162
  • Waktu upload: Kamis, 29 Sep 2005
  • Lokasi: Amsterdam, Netherlands
Kategori
Still Life
Shooting Data
  • Aperture: f/3.5
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A95 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Igor F Firdauzi (185236)

18 tahun yang lalu

anglenya nih ahak ke kanan dikit dong padahal cakep idenya

 Marcellino Tatang (20139)

18 tahun yang lalu

Bagus B&Wnya ada kesan-kesan tertentunya :) NIce and tajam komposisinya oke. Groetjes!

 Octavianus Darmawan (83977)

18 tahun yang lalu

tajam deh sampai sumbunya keliatan dengan jelas

 Johnny Santoso (62070)

18 tahun yang lalu

Angle nya ekstrim tapi cantik, BW nya bagus..

 Iwan Tanzil (36793)

18 tahun yang lalu

Anglenya mantep, komposisi sederhana yg mempunyai makna dalam, tonenya manis, nice pic. salam..

 Herizky Febriady,kiki (11487)

18 tahun yang lalu

Sayang dibikin hitam putih...bukannya warna api lilin teksturnya lebih menarik...tapi keren juga

 Henry C. Widjaja (41446)

18 tahun yang lalu

Komposisi OK, kalau latas belakang lebih blur menurutku lebih baik