Kering bisa Indah 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:09:24 12:00:13
nISO Speed Ratings: 200
n
nsiang itu kulihat daun kering 1/2 terendam & terapung dalam air curug, meski sedikit lapuk...kulihat keindahannya, mudah2an bisa terekam baik apa adanya...
n
ncamera setting [split metering, 47mm, flash-off]

  • Nilai foto: 179
  • Dilihat: 301
  • Waktu upload: Sabtu, 24 Sep 2005
  • Lokasi: Taman Wisata Alam Curug Cimahi, Jawa Barat, Indonesia
Kategori
Nature
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon canon EOS 350D *
  • Filter: --tidak ada--
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Salim S Marzuki (41351)

19 tahun yang lalu

di gong in dgn foto lama gpp ya. =) bener2 dapet warna kontrasnya nih pak ... minimalis artistik ! salam.

 Muhammad Abduh (7659)

19 tahun yang lalu

Kilatan cahaya yang dipantulkan riak air memang membuat daun ini tampil cantik. Kurang tajam sedikit.

 eDY PURNOMO, ED (5580)

19 tahun yang lalu

SIMPLE but very eyecatching NICE colour Salam dari BALi

 Rakhmat Hidayat, aAt (79642)

19 tahun yang lalu

bener2 indah memang...=) -salam-

Fitrianto Hedinugroho (32)

19 tahun yang lalu

tonenya asik,salut ini emang indah dah..

 Andy Ong (76877)

19 tahun yang lalu

detail tajam, komposisi oke, kontras warna cakep. salam:)

 Raymond Sabar Hottua, Hutabarat (26165)

19 tahun yang lalu

keren banget nih, warna dan fokus nya akurat. sampai daun di bawah air nya juga tajem. great shot

 Akian (8955)

19 tahun yang lalu

Setuju, kering bisa indah. Mas jeli sekali... cantik !

Tubagus Nurcholis (567)

19 tahun yang lalu

simplicity yg menghasilkan karya apik!detailnya tajem. kontras. aernya hidup. btw, itu daunnya gerak ga ya...?

 M. Taufik Hidayat (5156)

19 tahun yang lalu

kontrasnya ok.. detail daun ok... Salam kenal

Deodatus Suksmo Pradipto (3)

19 tahun yang lalu

Bagus!!! Kering juga indah kok. Kalo basah itu sexy

Ardianto Damas (923)

19 tahun yang lalu

hebat...anda cukup kritis melihat object di sekitar yang bisa diabadikan dengan indah..

 William Sebastian (6473)

19 tahun yang lalu

sungguh pengkotakan yang sungguh baik untuk sebuah objek apa adaanya

 Samuel Tobing (3495)

19 tahun yang lalu

simple but nice shot

 Simon Indra (27571)

19 tahun yang lalu

sederhana dan menarik....nice shot....

Erich Parwatha (480)

19 tahun yang lalu

Pemilihan objek dan eksekusinya sangat kreatif, sederhana tapi kena..., sedikit sayang , ujung daunnya sedikit terpotong jadinya agak mengganggu...

 Aishuia, AIS (18527)

19 tahun yang lalu

sederhana ide nya.... pantulan cahaya matahari membuat gambar tambah menarik...

 Bernard Juniardy,Beben (50050)

19 tahun yang lalu

Cahaya sdh pas, konsep karya foto sdh baik, fokus tajam, komposisi sdh seimbang..

Muhammad Alie (615)

19 tahun yang lalu

dahsyat...cakep euy

 Iwan Tanzil (36793)

19 tahun yang lalu

Foto yg apik, dari lighting, tone, moment sampai kekomponya mantep, salut! salam..

 Imam Perdanakusumah (9373)

19 tahun yang lalu

Kering nya indah bener nech... objek detailnya terekam baik... thanks and salam

 Semmy D. Absori (13681)

19 tahun yang lalu

simple... objek nya terekam dengan baik.... aliran sungai nya cakep.. memang indah...

 Thomas Alessandro (17380)

19 tahun yang lalu

Komposisi yang sederhana namun sangat jeli memilih obyek. Warna dan ketajamannya mantap. Salut.... Memang 350D mantap......!!!!

 Andi Sucirta (72130)

19 tahun yang lalu

Simpel yang cantik..kontras cahaya cukup kuat....crop masih sedikit cukup ketat..jika lebih wide sedikit lagi dengan menyertakan elemen penyerta lainnya untuk meningkatkan nuansa kering akan baik juga...still mantep..imho

 Andrias Sudiarto Adi (2606)

19 tahun yang lalu

benar2 kering yang indah euy...salut idenya