Bingkai Pagi Ujung Genteng 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:09:04 06:08:44
Sayang mataharinya sudah tinggi baru tahu spot ini... :-(
Langit yang bersih dengan matahari yg baru muncul dari horison membuat warna langit jadi begitu biru...
Perahu di sisi kiri menghiasi foto ini supaya tidak terlalu kosong pantainya...

All Komen Are Welkom....
Salam...

  • Nilai foto: 148
  • Dilihat: 371
  • Waktu upload: Kamis, 08 Sep 2005
  • Lokasi: Ujung Genteng, Sukabumi, Jawa Barat, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/320
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A95 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: no
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Andy Harsanto (11006)

19 tahun yang lalu

Wow composition yang menarik sekali : ) dan tone yang indah

 Abdul Halim Hutasuhut (25369)

19 tahun yang lalu

apik framingnya, komposenya keren. andai matahari baru nongol...

 Komang Suta Wirawan (7486)

19 tahun yang lalu

Bagus Pak komposisinya...sunrise yg indah. Nice shot! Salam

Deassy Aryanti (991)

19 tahun yang lalu

cakep nih pak sunrisenya!! ujung genteng memang cantik ya pak

 Budi Akbarsjah (7671)

19 tahun yang lalu

Framingnya bikin foto ini beda dan menarik...gak sekedar another sunrise shot...

 Burhanudin Gunawan (128635)

19 tahun yang lalu

Keren framingnya.......

 Firman , what (21726)

19 tahun yang lalu

cakep ....... sunrise ya komposisi nya ok saran mungkin bisa di eksplor bagian perahu nya salam

Indra Saptayana (1024)

19 tahun yang lalu

Sunrise yang indah... Komposisi, tone, angle semuanya ok, Good Luck...