:: Tatapan Penuh Makna :: 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Beberapa lama paktua ini melamun seperti ini. Entah apa yg mengganjal di hatinya. Apakah dia sedang memikirkan negeri ini yg kian hari kian "parah"...?rn


rnPake lensa Nikon 70-210mm punya Wisnu, thx bro. Hasil hunting bareng FNers Yogya di upacara Labuhan Parangkusumo. Refleksi di mata adalah langit. Olahan PS standar: level, color balance, burn & dodge dan sharpening. Aslinya mode horisontal trus dicrop kanan kiri jadilah vertical. Segala komen dan kritik membangun sangat dihargai. Mathoer Noewoen...rn
rn[GAS]

Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 70-210mm *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Djoni Komaruddin (98487)

19 tahun yang lalu

ekspresinya dapet mas... nice shot

 M. Hilal NS, Om Hil (11783)

19 tahun yang lalu

matanya itu lho... sudah tua tapi masih tajem yaa... tonenya keren... salam.

 Toga Tampubolon (7119)

19 tahun yang lalu

ekspresi tertangkap dengan jelas portrait yang bagus

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Potret yang bagus, tone cakep, Salam.

 Abu Rizal B. (18546)

19 tahun yang lalu

Tajam bangat..... apa ada tambahan proses oldig untuk penajaman gambar ini ?

 Adi Priono, APO (31955)

19 tahun yang lalu

Foto humanis yang berkarakter kuat !!!

 Kenvin Pinardy, Ken (76729)

19 tahun yang lalu

tajam dan keren pak

 Syaefullah Kamal (36528)

19 tahun yang lalu

asik banget tone nya cakep olahannya dahsyat salam

 Muhammad Abduh (7659)

19 tahun yang lalu

Cakep olahannya. Berkarakter. Tajam dan terpercaya. Nah lho ????

 Boentara Prajitno (110337)

19 tahun yang lalu

cakep spt lukisan, nice portrait, refleksi pd mata kalau tdk biru mungkin lebih menarik (imho)