Let the sun shine on me 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Saya sebenarnya bingung mau kasi ini judul apa, apalagi mau uploadnya saya tau foto ini masih banyak kekurangannya, ini percobaan pertama saya memfoto orang, satu setengah tahun lalu, sampai sekarang baru memfoto 2 session, yang ini yang pertama dan 2 minggu lalu yang terakhir.
rnMaklum lah tak ada model, ini saya berterima kasih sama adik saya yang mau jadi model saya :)
rn
rnDalam foto ini saya tidak pake alat bantu apa-apa, tidak pakai reflektor, camera saja masih camera pocket.
rnSorry blurnya ngga merata, itu karena saya coba kurangi noise pakai neat image, tapi terlalu ketat. Semoga masih bisa dinikmati.
rn
rnSemoga berkenan dan mohon petunjuknya dari rekan-rekan FN'er untuk memperbaiki kemampuan teknik dan non-teknik saya!
rn
rnOlah PS : Lens blur, Curve, frame and text.

  • Nilai foto: 130
  • Dilihat: 251
  • Waktu upload: Jumat, 10 Jun 2005
  • Lokasi: Den Haag, Netherlands
Kategori
ManusiaModel
Shooting Data
  • Aperture: f/4.0
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A75 *
  • Filter: None
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Robby Yanto Sudjana (21995)

19 tahun yang lalu

modelnya cakep, posenya bagus,ekspresinya juga natural. sinar matahari memberikan efek shadow yang bagus. nice shot.

 Bli Ketut Diarta, BLITUT (21323)

19 tahun yang lalu

lightingnya keren

 Khaliq, A., Da Quinchy (13462)

19 tahun yang lalu

Komposisi dan anglenya asyik nih... Aloha!

 Kusri Hatmoyo (3528)

19 tahun yang lalu

bagus om... cuman mungkin sedikit OE kali ya... salam kenal.