Menatap Fajar 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yadi Yasin (116383)

Date Time Original: 2005:03:27 05:30:42 | rnISO Speed Ratings: 100 | ISO Speed Ratings: 100 | Focal Lenght: 280mm (Lensa + TC 1.4x) |rn
rnExposure Comp: -2/3 | Metering Mode: Pattern | Exposure mode: Manual Exposure | White Balance: Auto | Flash: Flash did not fire | rn

rnSERI BALI 2005 - Melasti/Galungan/Odalan: Menatap Fajarrn

rnSeoarang bapak, tiba2 dia berhenti, terdiam dan menatap terbitnya matahari, masuk di dalam frame di depan bidikan lensa saya...
rnSaya tahu dia akan segera berjalan lagi... melanjutkan jalan hidupnya... seperti kita semua. rn
rn
rnCrop 10% sisi kanan, hanya adjust brightness, sharpen dan resize for upload di ACDSee PhotoCanvas.rn

  • Nilai foto: 131
  • Dilihat: 153
  • Waktu upload: Minggu, 05 Jun 2005
  • Lokasi: Pantai Sindhu,, Purbalingga, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/22.0
  • Speed: 1/40
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Canon EF 70-200mm F/4L USM *
  • Filter: Hoya CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Nova Adhitianto (747)

19 tahun yang lalu

sunrisenya bagus... siluetnya keren

Ahmad Yani (1586)

19 tahun yang lalu

Keren siluetnya !

 Heri Sudarmaji, HEZ (14670)

19 tahun yang lalu

mantap nih siluetnya... momennya pas... langit dengan awan yang indah... cuma sepertinya objeknya lagi jalan... jadi tidak sesuai dengan judulnya... CMIIW