Tranquility  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Kebetulan viewnya menghadap timur, terus jadi inget kalo pendar equator berlawanan dengan sunset kadang emang indah juga, ini last shot di Redcliff (lk 1.5 jam utara Brisbane)sebelum kejar sunset di Hornibrook Bridge (to be uploaded later, update news ;) satu di Hornibrook sudah di upload setelah foto ini: Sunset Loner yang lain menyusul). Semoga berkenan, dan segala kritik dan saran demi perbaikan diterima dengan tangan terbuka. Terima kasih...

  • Nilai foto: 665
  • Dilihat: 1039
  • Waktu upload: Senin, 30 Mei 2005
  • Lokasi: Redcliff, Queensland, Australia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: f/3.8
  • Speed: 1/1250
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D70 *
  • Lensa: Nikon 18-70mm f/3.5-4.5G IF-ED DX *
  • Filter: CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Trilara Prasetya Rina (14)

19 tahun yang lalu

Akan bagus sekali jika dipakai untuk performance advertising interest......

Wilmar Salim (572)

19 tahun yang lalu

Wah edun euy bluenya.. Winter in Qld is the best time to take awesome pictures, right Fiq! Hmm mustinya gue kirim koleksi dari Bne ya..

 Jabatin Bangun (13118)

19 tahun yang lalu

menarik sekalai suasan tone tempat itu juga sangat indah biru itu membahana nice shot

 Simon Effendi (28380)

19 tahun yang lalu

WoW... the view is sooo gorgeous! Warna2 serta komposisinya mantap! :)

 Ronny H. Yudy, MOX (10675)

19 tahun yang lalu

komposisi dan tone nya keren banget...

 Sapto Adhi (21077)

19 tahun yang lalu

komposisi, kesunyian, lokasi... semuanya mengerikan...

Angelina Ira (2415)

19 tahun yang lalu

gradasi warna langit yg bagus.. anglenya jg pas banget tuh salam

 Muliadi Antaredja (6498)

19 tahun yang lalu

keren sekali fotonya, sesuai dengan judulnya, memberikan ketenangan..... saya suka sekali dengan warnanya.... hebat, nice photo.... ditunggu kritik baliknya salam Muliadi

Dian Cipta Dewi (70)

19 tahun yang lalu

Ehm... kayaknya nice place to visit nih... laut & langitnya teduh banget

Ferry EFendi (3)

19 tahun yang lalu

wah..enak sekali ngeliat nya...benar2 indah.

Harold LM (2227)

19 tahun yang lalu

cantik banget.... nice landscape...

 Henry Krisdani, DAnie (12371)

19 tahun yang lalu

Wow... cantik sekali view-nya... Gradasi biru yang indah sekali... Great pic... love it... SAlam...

Ananta Sujatmiko (1467)

19 tahun yang lalu

Always keren. Ini foto bener-bener "syafiq" banget. :) Ini kalo liat australi kok mesti indah2 ya, apa memang lebih indah dari indonesia. Atau saking pinternya bung syafiq aja dalam menjepret. :) _salam_

 Handrij Oten, H2O (46394)

19 tahun yang lalu

Nice seascape... warnanya keren & komposisi yg simple tapi kuat Salam

C. D. Pratama (173)

19 tahun yang lalu

Tranquility indeed...

 Ketut Gede Budidarmadi (31484)

19 tahun yang lalu

pffiiuuhh.... warnanya.. sempurna!

 Zulkarnain Katili (61180)

19 tahun yang lalu

gradasi warna langit dan lautnya sangat indah......

 Mochamad Lutfi F. (8223)

19 tahun yang lalu

Mantep banget Mas, keheningan dan kedamaiannya terpancar dari foto ini. Good job.

 Budi Santoso Agung P (14506)

19 tahun yang lalu

mantep birunya ni...great view

 Gede A. Setiawan, GAS (33721)

19 tahun yang lalu

Wow perpaduan warna yg paling saya suka. Keren euy... [GAS]

Maya Sandy (106)

19 tahun yang lalu

Awannya indah dan biru banget.... Keren mas...

Akhiyat Mujayin (629)

19 tahun yang lalu

Foto yang cakep kang syafiq, nuansa birunya itu lho yang bikin nggak tahan, yang jelas siiiip banget...., bener-bener lembut kaya' nama fotografernya, salam kenal

 Dian Agung Nugroho (23376)

19 tahun yang lalu

komposisinya cantik warna2nya luarbiasa mantebnya salam

Y Mediantara (2986)

19 tahun yang lalu

aduh ..bagus banget birunya.....top

 Wishnu Dwiwardono (2951)

19 tahun yang lalu

Nice view, tonenya menawan...