+ the Tateyama View + 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sisa perjalanan ke Mt.Tateyama musim dingin tahun lalu.
n
nPada saat itu saya membawa 2 'senjata' yaitu D70 dan A 95.
n
nHasil D70 sudah saya upload jauh sebelumnya, dan yang saya upload kali ini adalah hasil jepretan A95.
n
nTeimakasih atas saran dan kritiknya.
n
nSalam.

  • Nilai foto: 154
  • Dilihat: 246
  • Waktu upload: Senin, 30 Mei 2005
  • Lokasi: Mt.Tateyama, TOYAMA City., Japan
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A95 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • Filter: none
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Stella Noviani (42531)

18 tahun yang lalu

Bagus!!! Winter yg biasa aja udah ngga tahan dinginnya, ini di gunung pula! biarpun viewnya secantik ini, tetep aja deh mikir2 kalo disuru kesana, hehe...komposisi dan warnanya dahsyat bang Yoris, salam!

 surya fajri ,ABANG (19818)

18 tahun yang lalu

keren nih contrasnya and tajam as well..nice shoot yosa...salam..:)

 Ahmad Syafiq, Syafiq (39799)

18 tahun yang lalu

Yang ini memang tidak setajam yang pake D70, tapi tetep asyik. Wah saya barusan main2 ke galerinya karena pengen bandingin foto ini, gile foto2 landscape yang melibatkan snownya keren2 Mas, asli salut!!!

 Praditya Nova (29288)

18 tahun yang lalu

viewnya bagus bener... bisa buat kartu pos nih... :-)

 Andri Irawan, Billitone (72159)

18 tahun yang lalu

wow...view yg indah, langitnya bersih sekali. great pic.

 Alfian, bpp (29380)

18 tahun yang lalu

Viewnya asik banget.... Panorama yg indah sekali. Nice.

 Andy Ong (76877)

18 tahun yang lalu

Beautiful Composition! Beautiful View! sayang kayaknya kurang tajam ya? salam:)

 Lilis Suryani (28220)

18 tahun yang lalu

sama bagusnya dari segi komposisi