Kijkubus #1 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 D. Risanti (56932)

ISO:160rnCeritanya sih begini...rn
rnThe inner city is linked to Oude Haven ('Old Harbor') and Groenendaal, the residential area behind it, by a footbridge. To encourage the use of this safe connection across traffic-filled Blaak, architect P. Blom was commissioned to design the bridge in spectacular fashion. Inspired by the Ponte Vecchio in Florence, Blom built his bridge. He opted for a type of dwelling he had previously realized in Helmond and combined it with a shopping arcade.rn
rnInteraction
rnThe cube house consists of a canted cube with one point in a concrete core that accommodates entrance and stairwell. The wooden cube is divided into three levels: 'street' house (kitchen and living room), 'sky' house (bedrooms), and 'green' house (meant as conservatory). Windows in the tilted walls offer a substantial view, which allows for a high degree of interaction between private (upper) and public (lower) levels.rn
rnThe Show-Cube rn
rnThe Show-Cube is a fully furnished museumhouse. The interior is especially designed and custom made to give the visitor an impression of how one can live in a cubehouse. Models, photopanels and PC-screens provide extra information about the complex.rn
rnFotonya malem hari :D pake acara ndlosor (gak tau bahasa indonesianya apa), salah sendiri punya kamera LCD-nya gak bisa diputerĀ² :p kekeke..rn
rnIni seri foto yang pertama, masukan saya terima dengan senang hati.. namanya baru belajar moto malam :D Oya.. Noise? ada sih saya hapus pakai PS :D

  • Nilai foto: 191
  • Dilihat: 236
  • Waktu upload: Jumat, 01 Apr 2005
  • Lokasi: Deket terminal deh ih, Netherlands
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/40
  • ISO: 0
  • Kamera: Sony Cybershot DSC-V1 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ani Sekarningsih (70437)

19 tahun yang lalu

Ck, ck, ck.... idenya mantap. Kreatif en dinamis banget komposisinya.

 D. Setiadi (81319)

19 tahun yang lalu

Ini bukannya di Rotterdam? :O Rantingnya malah ganggu kalo imo.

 Christina Desitrivianti, Nina (49997)

19 tahun yang lalu

ha3.. jd inget buku2 jaman kuliah dulu... foto kijkubus ini ada soalnya. cuman bedanya ini angle asiikkk deh.. :D

 Amri Wijaya (19638)

19 tahun yang lalu

komposisi warnanya cakep...

Suyanto, nuno (2729)

19 tahun yang lalu

composisinya kuat warna biru n kuning yg bikin contras oke bgt

 Syahrani A Rahim, SAR (24824)

19 tahun yang lalu

nice colours... bagus deh iih.. salam..

 Noor Syamsi (25078)

19 tahun yang lalu

permainan komposisi n warna yg menarik... nice shoot

 Handrij Oten, H2O (46394)

19 tahun yang lalu

Komposisinya cakep... permainan warna & geometri kotaknya asyik dilihat. Sayang kanan atas terpotong. Salam

 Joseph Marthin (4133)

19 tahun yang lalu

lightingnya membuat bangunannya menjadi spt 2D ajah.. either udah ada fg ranting pohon tapi nggak bisa gw liat efek dof nya.. dan juga kesan 3D dari photo ini... komposisi ok. warna keren

Bimo Harsono (3082)

19 tahun yang lalu

pohonnya mengganggu mbak

 Harryanto Tjhandra (15883)

19 tahun yang lalu

Kayak maenan. FOto arsitektural yang cakep mbak.

 Andri Irawan, Billitone (72159)

19 tahun yang lalu

arsitektur yg cantik, permainan kontras warna indah...great shot.

Stephannie Alexandra (387)

19 tahun yang lalu

warnan yang menarik

 Togar Sitanggang (65921)

19 tahun yang lalu

this is Rotterdam right? kalo liat langsung jg bingung, apalagi blm pernah liat dan cuma liat di foto aja.. hehehe.. salam

 Deny Junanto (4719)

19 tahun yang lalu

Nice shot, nice story and well composed...

tommyk ardyan (2445)

19 tahun yang lalu

Warna yang bagus dan objek yang oke

 Yoga Raharja (38350)

19 tahun yang lalu

Foto arsitektur yang cantik... warnanya berpadu kompak antara satu dengan yang lain.. great !!

Annaf F.D (1214)

19 tahun yang lalu

aku rada bingung dengan bangunan ini :D tapi aku suka kompilasi WARNAnya...KEREN. Noise-nya masih ada tuch. Salam kenal, kritik balik...dong.

 Dewi Nugraheni (10504)

19 tahun yang lalu

hmmm...hmmm...hmmm komposisi yang menawan