caHaya dan Embun PAgi  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2005:01:22 06:08:00rnISO Speed Ratings: 100!! rnrnasli tanpa rekayasa!! hanya di adjust level, desatuasi, unsharp, contrast, curve!! alam magelang memang dashyat!!rnini tempat moto embun pagi borobodur!! salam!!

Kategori
AbstrakNature
Shooting Data
  • Aperture: f/13.0
  • Speed: 1/180
  • ISO: 0
  • Kamera: Kodak *
  • Lensa: Nikon 35-70mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Salahudin Damar Jaya, Jaya (45223)

19 tahun yang lalu

ha..haa., kalo 100% berarti tanpa edit dong, lah di adjust level, desatuasi, unsharp, contrast, curve!! ini bukannya rekayasa?, tolong dfinisi rekayasa yang kaya apa dong. bilang saja rekayasa tapi tidak diburning dan dodging dan lukis ulang. BTW, foto yang sangat bagus. ada versi colornya nggak?

 Roby Budiman T (15594)

19 tahun yang lalu

Memang mantab embun paginya...kalo berwarna mungkin lebih dramatis lagi fotonya...salam

 Christina Desitrivianti, Nina (49997)

19 tahun yang lalu

cahaya n gradasi warnanya bagus deh... foto ini jd kayak gambar sketsa pensil

 Sigit Prasetio (29037)

19 tahun yang lalu

hebat, asli tanpa rekayasa....

Handoko Setyawan (937)

19 tahun yang lalu

Komposisinya bagus sekali, kesannya jadi 3 D gitu, di bikin BW jadi lebih sip, bisa liat foto warnanya nggak ?

 Tri Haryanto (12909)

19 tahun yang lalu

Betul, ini dahsyat. Kalo ke sana lagi ngajak-ngajak ya?

 Kristianto Gunawan T (145148)

19 tahun yang lalu

Nice BW, DOF sangat bagus, Salam.

 Pujo Rahmanto, Pudz (59699)

19 tahun yang lalu

cakep memang, pantes kalo FPE.. sedapppppp..

 Husein (19638)

19 tahun yang lalu

layer2nya bagus sekali... selamat FPE

 Amadeus Bonaventura (73289)

19 tahun yang lalu

It's too good to be true.... Keren abis....

 Ario Perdana (13433)

19 tahun yang lalu

wow cakep banget...

 Herumanto Moektijono (15429)

19 tahun yang lalu

gradasi cahayanya bagus....kalau versi colornya seperti apa ya pak,lebih bagus mungkin?

 Maherda Ekananda (5016)

19 tahun yang lalu

Waahhh dashyat lightingnya....

 Charlie M. Sianipar (32006)

19 tahun yang lalu

Bias sinar itu yang membuat lebih Ibdah

 M. Agri Winata (14587)

19 tahun yang lalu

wow... keren yah! embun dan bias sinarnya terekam sempurna... gradasinya oke punya... nice BW!

 Aditya Budiprasetya, Didit (37512)

19 tahun yang lalu

komposisi dan nuansanya cakep bgt...salam..

Affan A. Riza Fathoni (2134)

19 tahun yang lalu

simple tp cakep, suka ama komposisi n terobosan cahayanya

 Erwin Ferdiana (20896)

19 tahun yang lalu

bias bias sinarnya... ampun deh... bagus sekaleee.... nice shot!

 F.N Terryan, TERRY (6211)

19 tahun yang lalu

layer & light streaks-nya bagus sekali.. great picture!

 Andri Irawan, Billitone (72159)

19 tahun yang lalu

What a shot, bro...like a paintings

 Christanto Wahyu (2645)

19 tahun yang lalu

metering cahaya yang sempurna...

 Agung Djojosoekarto (27604)

19 tahun yang lalu

Komposisi bagus sekali, gambar tajam, momentumnya menarik dan anglenya sangat bagus ...

 Saiful Bahar (16467)

19 tahun yang lalu

Nice shot... love it... well done...

 Stevanus Oktavian, OKI (11960)

19 tahun yang lalu

nice shot :)

Pervidia Indraswari (2567)

19 tahun yang lalu

great moment and capture! C'est magnifique!