[Present and Past]
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info
K. Amadhea Irdam, Kai (48127)
angle lain dari [Past and Present]
masih mengenai si motor boat yang present time ma kapan zaman baheula
levels di PS :D
- Nilai foto: 105
- Dilihat: 247
- Waktu upload: Kamis, 03 Feb 2005
- Lokasi: Mersaille, France
Shooting Data
- Aperture: n/a
- Speed: 1/400
- ISO: 0
- Kamera: Olympus [mju:] 410 *
- Lensa: Olympus *
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Ari Harisman (29035)
19 tahun yang lalu
kontrasnya berlebih sehingga terkesan gelap. Komposisi udah asyik nih. Salam.
Johan A. Saleh, ADIT (27903)
19 tahun yang lalu
asikan yang ini... gambar elo kok sering banget keliatan pecah2 seh.. nape ye???? kalo resize modenya apaan???
Harry Baskoro (1976)
19 tahun yang lalu
nice pic, birunya enak banget liatnya & detail di past boat juga keliatan, emang sayang si present boatnya agak gelap. salam
Denny Stefano Taroreh, dentar (57444)
19 tahun yang lalu
warnanya cakep, dik......... present-nya kekecilan gak ya.......IMHO......:D
Agung Djojosoekarto (27604)
19 tahun yang lalu
Komposisi yang bagus ... toning juga pas .. tapi imho .. POI kurang tampil imbang ...
Judhi Prasetyo. (38908)
19 tahun yang lalu
Kayak hasil motret pakai slide show-off warna dan kontras yang suksess
Purwanto Nugroho (41202)
19 tahun yang lalu
sudut ngambilnya nih yang OK banget! kontras dans aturasi warnanya apik. very nice shot!
Sofyan Hadi, Tedjo (11539)
19 tahun yang lalu
Tema didukung oleh angle yang menarik tapi sayang kapal boatnya kurang dominan dan agak gelap...after all it's a nice pic.
Hendrik Sirait, HDS (4990)
19 tahun yang lalu
Objek sih udah pas, cuman agak gelap dikit, mungkin kurang pencahayaan atau memang disengaja gelap
Chairul Anwar (10381)
19 tahun yang lalu
Mbak mungkin pada motor boat bisa diterangin levelnya sedikit. Ini cakep kok, konsep dan exposurenya. Memang nggak bisa terang di motor boat tanpa efek PS, karena bisa bikin kapal tuanya OE. Keren...saya suka moodnya.
Fendy Siamala (2691)
19 tahun yang lalu
Konsep yang menarik. Dengan 2 POI yang harus ditangkap tetapi satunya lebih dominan dari yang lainnya sehingga konsepnya jadi ga jelas. Gambarnya tajam tetapi minim pencahayaan.
dedisafari (953)
19 tahun yang lalu
lumayan bagus ..gambar sedikit gelap ..mungkin kurang cahaya .... salam dedit