Apa yang kau potret Mimy? 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Yadi Yasin (116383)

Date Time Original: 2004:10:06 11:26:26 | ISO Speed Ratings: 200 | Focal Lenght: 17mm |
Exposure Comp: +0 | Metering Mode: Pattern | Exposure mode: Manual Exposure | White Balance: Auto | Flash: Flash fired [on |
rn

rnSERI MELAKA-PENANG. Photo #7. Apa yang kau potert Mimy?rn
rn
rnMimy Tamardi, juga memanjat batu untuk memotret, serupa tapi tak sama dan juga tidak senekad, Apa yang kau potret Kristupa? :)rn

rnDari acara FN Hunting Series Melaka 2004, 1-10 Oktober.
rnFlash digunakan utk mendapatkan detail highlight dr bebatuannya.
rnNO Crop, adjust levels and resize di ACD PhotoCanvas for upload.rn
rn
rnPhoto sebelumnya, dari seri MELAKA. Photo #5: Going fishing
rnPhoto sebelumnya, dari Seri BROMO. Photo #18: Gajah Mada was bathing here
rnPhoto sebelumnya, dari Seri BALI. Photo #22: Profil dua generasi

  • Nilai foto: 137
  • Dilihat: 392
  • Waktu upload: Selasa, 19 Okt 2004
  • Lokasi: Ferringhi beach, Penang,, Malaysia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.0
  • Speed: 1/250
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 20D *
  • Lensa: Canon EF 17-40mm f/4L USM *
  • Filter: Hoya UV + Hoya CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Bowo W. Suhardjo, BOWO (13491)

20 tahun yang lalu

Great moment

 Ketut Gede Budidarmadi (31484)

20 tahun yang lalu

sedapp anglenya om... saya lebih suka angle yg ini dibanding yg mas Kristupa itu... kaos kakinya lucu juga... :))

Nurhayati (2003)

20 tahun yang lalu

Suka banget ama komposisi & warna batunya....

 Carolineryca (27111)

20 tahun yang lalu

welehh momentnya oke banget..fokus dah tajam, komposisi juga ok. sayang...POInya ga terlalu jelas wajah n kameranya...mungkin anglenya kurang pas atau kondisinya susah ya...salam:)

 Juliana Hashir (20370)

20 tahun yang lalu

Angle keren! Lebih baik kalo bisa nampak lebih kepalanya tapi masih nice.