Nova 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Hasil hunting bareng sama sohib-sohib pengagum wanita..eh pencinta fotografi di P. Bidadari
Diolah lah pake PS biar mentok cantiknya
Model : Nova TROSCOrn
Wardrobe : Batik tulis sutra MITAKA
Semoga berkenan

  • Nilai foto: 130
  • Dilihat: 560
  • Waktu upload: Rabu, 07 Jul 2004
  • Lokasi: P. Bidadari, DKI Jakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 1N *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yadi Yasin (116383)

20 tahun yang lalu

Pose dan komposisi cakep banget

 andre christian (32399)

20 tahun yang lalu

pose dan lighting yg menawan. salam

 Anthony Steven (6794)

20 tahun yang lalu

Warna kulitnya kok jadi kemerahan? Kelamaan jemur kali ya?

 Ketut Gede Budidarmadi (31484)

20 tahun yang lalu

cantik mas komposisinya... spt mas Arief bilang, lighting mungkin emang terlalu keras.. mata model menyipit.. salam

 Arief Setiawan (74146)

20 tahun yang lalu

Mas David, Mas adalah salah seorang senior FN yang saya kagumi foto2 modelling dan fashion nya. Mungkin saya harus banyak belajar dari Mas dengan minta tolong secara jujur untuk memberi masukkan pada karya2 saya. Saya akan tersanjung... Foto Mas David ini terus terang saya ga bisa menemukan celah secara teknis. Mungkin kalo Mas mengirimkan foto ukuran 8R, maka saya baru bisa menjelajahi sudut demi sudut foto Mas... Foto ini mempunyai kekuatan komposisi warna yang menarik dengan saturasi yang cukup bagus dan ditunjang dgn pose letter S model. Walaupun ekspresi mukanya kurang ekspresif, tapi ke dua elemen diatas telah menutupi kekurangan foto ini. Lighting juga dirasa terlalu keras (mungkin pemotretannya terlalu siang), sehingga mata model terasa agak menyipit. IMHO ya Mas David. Salam kenal...

Iqbal Rhodes (720)

20 tahun yang lalu

Ya bener, memang cantik modelnya .... eh maksudnya hasil fotonya :)