Panthera tigris sumatrae  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

The Sumatran tiger is the smallest of the tiger subspecies as compared to the Siberian tiger which is the largest. I managed to get this shot apart from her always sleeping and lazy attitude. Yes okay I got this shot from the Sydney Zoo okay okay... Make Nikon rnModel D100 rnFlash Used No rnFocal Length 200 mm rnExposure Time 1/160 sec rnAperture f/2.8 rnComments are well appreciated

  • Nilai foto: 251
  • Dilihat: 630
  • Waktu upload: Jumat, 14 Mei 2004
  • Lokasi: Sydney Zoo., Australia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/160
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D100 *
  • Lensa: Nikon 70-200mm f/2.8G ED IF AFS VR *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Budhi Kusuma Wardhana (164)

20 tahun yang lalu

Komposisi yang luar biasa dan momen yang tepat

 Ibnu Hajar (5652)

20 tahun yang lalu

Bisa dapat yang begini. Cakap.

Erlin Suhendra (588)

20 tahun yang lalu

wow.. tajam dan keren ... harimaunya seperti tahu kalau mau di foto

 Yadi Yasin (116383)

20 tahun yang lalu

Saya rasa pose macan yg seperti ini yg paling tepat utk potret seekor macan. keren, tajam gambarnya

Kevin Nudian Nudjaja (308)

20 tahun yang lalu

Anglenya kurang pas, Perbandingan kepala dan badan tidak sesuai, badan macan-nya jadi gepeng dan kempess.. kayak abis ketiban singa. Tapi keren kok, shot-nya..

 Irwansyah S (52460)

20 tahun yang lalu

Anglenya kurang bagus, terlalu rendah, sehingga kepala harimau tidak proporsional terhadap badannya. Adanya gelantungan daun kering diatas badannya juga menyita perhatian. Perspektif akan lebih kuat kalau kayu tidak menghalangi kuku-kuku (kaki-kaki) depannya.

 Oki Susanti (12694)

20 tahun yang lalu

wow, a portrait with some character indeed! love the composition and colours too... (is it my eyes or is it really a little bit pixellated?)

 Pramudo Gunardono (13671)

20 tahun yang lalu

foto satwanya benar2 tajam, kontras warna ok banget... nice shot !!

 Triadi S (22045)

20 tahun yang lalu

woww....cool mannn....great shot..

 Iwayandri Soehardiono, Iway (15350)

20 tahun yang lalu

tajam, anglenya enak dilihat, DOFnya juga ok, nice shot, salam

 Heru Tjandranata (11165)

20 tahun yang lalu

Wow, tajem banget. Posenya bagus. Komposisinya bagus. Warna2nya sangat cantik. Salam.

 Huang Zheng Ri (16662)

20 tahun yang lalu

wow, no comment! cool, kinda zoo ads :)

 D. Widiatmoko, Dedeath (5304)

20 tahun yang lalu

tajam dan bagus komposisinya.. jadi membuat macan ini terlihat gagah...garang...tapi ndak nggigit yaa waktu tahu dipotret hehehe.

Wihandy Oesman (1421)

20 tahun yang lalu

Garing!! (daun yg disebelah kiri kering maksudnya hehehe), tigernya ok bgt!! macan kita diekspor nih.. nice shot.

Galis Ragasunu (6359)

20 tahun yang lalu

garang... nice photo satwa...

Bambang Hermawan (13)

20 tahun yang lalu

ok mas. Apa nggak takut diterkam modelnya!!, kenapa tidak di negeri sendiri?

A. Witjaksono (711)

20 tahun yang lalu

Nice pic ...

 Budi Santoso Agung P (14506)

20 tahun yang lalu

great shot....

 Darwis Fadhli (17444)

20 tahun yang lalu

Perfect shot... speachless :)

Firdaus Bahauddin (983)

20 tahun yang lalu

wow.. tajam gambar dan pandangan si macan... komposisi yg bagus

 Ade Darmawan (4508)

20 tahun yang lalu

Usul rekan2 agar tubuh terlihat boleh juga. tapi ya jangan pula kemudian Kak Donny membuat foto yang seragam. Emang jaman Orba. Ini udah cantik dan raut wajahnya mernyiratkan ke-macanannya. Ekspresi si macan Luar biasa. tapi emang bodinya terlihat lemah/kurus

 Indaningsih Juanda (38207)

20 tahun yang lalu

Tajam gambarnya, keren banget nih modelnya, garang!, lebih garang lagi kalo sudut pengambilannya agak keatas sedikit..jadi badannya juga terlihat... padahal lagi males2an nih modelnya, tapi tetep galak,:-), salam...

 Petrus Suryadi (85030)

20 tahun yang lalu

Fotonya tajam & jernih.... pose si harimau mendukung juga...

 Andre Andrianto (9886)

20 tahun yang lalu

wah keren macannya, lagi ngaso kaya'nya. BTW kok kurus ya? Jangan2 kurang dikasih makan nih di Aussie.

Iwing Dwi Purwandi (1852)

20 tahun yang lalu

tajam bos