Street Photography, Kabul 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Barang kuno ini, nenek moyang kamera kita sekarang, ternyata masih umum digunakan di negeri Afghan. Di jalan-jalan kota Kabul yang sibuk, fotografer jalanan seperti ini dapat Anda jumpai di mana-mana. Mereka berteriak berebut pelanggan, "30 Afghani! 30 Afghani!". Orang-orang Kabul pun terkadang harus berbaris demi difoto di sini. "Satu, dua, tiga, .... lihat sini ..." dan jepret..... sebuah foto mungil hitam putih, yang lebih mirip foto-foto dalam buku sejarah, muncul setelah dikipas-kipaskan selama beberapa saat. Foto baru yang dihasilkan oleh kamera kuno ini bisa menjadi cindera mata yang tiada duanya dari Afghanistan. Sedangkan bagi penduduk Kabul, foto-foto dari kamera ini biasa digunakan sebagai foto KTP.rn

rnKamera-kamara unik dan fotografer jalanan ini menjadi potret unik dari kota Kabul, yang sedang terseok-seok menapak setelah dilanda perang berkepanjangan. Dialah salah satu dari sedikit ibukota dunia yang nyaris sama sekali tidak pernah berubah di tengah lajunya perputaran roda zaman....

  • Nilai foto: 203
  • Dilihat: 513
  • Waktu upload: Senin, 22 Mar 2004
  • Lokasi: Kabul, Afghanistan
Shooting Data
  • Aperture: A
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon Prima super 90 wide *
  • Lensa: Canon AF 28-90mm *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Fajar Widharta (7360)

20 tahun yang lalu

Waoo...8x10 =)...nice journalistic picture Gus =)

Adi Kurniawan (1324)

20 tahun yang lalu

Nilai jurnalistiknya tinggi. Setuju kalau BW saja semua.

sisca shielvia (298)

20 tahun yang lalu

great picture..

 Petrus Suryadi (85030)

20 tahun yang lalu

Mantap banget fotonya.... peninggalan sejarah nih....

 Heru I Wardhana (3179)

20 tahun yang lalu

GREAT...

 Max Gunawan (13837)

20 tahun yang lalu

NIce captured. angle diambil dari punggung tukang foto, tanpa melibatkan orang ketiga BG. akan menjadi attractive sekali.goodwork

 Yadi Yasin (116383)

20 tahun yang lalu

Moment yg bagus. Speechless.

 Rick BK (10628)

20 tahun yang lalu

What a nice perspective! The color and b&w joining came out nice

 A. Raditya Pratistha D,Ndoro Tuan (44548)

20 tahun yang lalu

momentnya asyik....olahan warnanya saya suka

 M. I. Mappasenge, Balkqee (3059)

20 tahun yang lalu

Great pic...

 Rochim Hadisantosa (104553)

20 tahun yang lalu

momen ok, tp olahan bw dan warna terasa tanggung, street foto spt ini lebih setuju dibiarkan bw semua atau warna semua, toh sangat wajar dalam street foto ada bagian2 di luar poi masuk dalam frame.

Juliansyah (1347)

20 tahun yang lalu

moment yg sangat unik..tajem lagi

Xu Lian (34)

20 tahun yang lalu

ps tt warna itu manghasilkan effect yang luar biasa, bukan saja menonjolkan subjectnya ,tapi juga memberikan "illusion" tt perpisahannya waktu. hehe

Hedi Priamajar (49168)

20 tahun yang lalu

Foto jurnalistik yang cakep, moment-nya pas juga tajam. Tripod-nya pun dari kayu ya.

 Henry Samudera (39620)

20 tahun yang lalu

wah menarik sekali dan keren, cuma nggak suka ah di BW-BW in latar belakangnya, selera saya saja sih. kenapa harus takut dgn yg realistik? btw saya pengen punya justru kamera yg kaya gini, cuma yg modern version.

 Daniella Tjahjanto (19667)

20 tahun yang lalu

tajam, humanis, bercerita

shirley LoKito (633)

20 tahun yang lalu

super keren.,....di afganishtan? keren bgt

 Johannes Wongkar, Joe (5028)

20 tahun yang lalu

isolasi poi dengan colouring nya pas banget ...

 Hani AE (28017)

20 tahun yang lalu

superb moment....

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

hahaha. satu moemnt yg menarik.... kamera 20 Mega Pixel tuh...hahaha.. nice moment

Erwin, KEA (1706)

20 tahun yang lalu

Menarik sekali momment nya , dan latar belakang cerita dari foto ini, wah oloah warna dengan PS ? sharing2 donk kok bisa gini yah, indah