Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Antonyus Bunjamin (26617)
Date Time Original: 2004:02:28 18:29:04rnIni foto diambil dengan mode fast speed..ada sekitar 50 lebih shoot..retouch ps bagian atas background karena aslinya dari keramik putih..dan tetesan airnya jatuh pada wadah stainless ..semoga berkenan
20 tahun yang lalu
dashyat!
Tajam, artistik dan keren abis. nice shot mas !
Great 'high-speed shutter' macro!! Tajam dan gelombang airnya terkesan lembut ... Plus 'frame' gradasi hitam-nya .. dan birunya! (maklum lagi suka tone biru)
tajam, cantik, artistik
wow, foto yang sangat menarik.. seperti ada awan di dalam tetesan airnya