SPLASSSHHH !!! 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Bosan dengan foto arsitektur, saya coba memotret bebek...
rnMenunggu momen yg tepat untuk memotret bebek memang cukup sulit dan butuh kesabaran extra.
rnKebetulan ada yang sedang mandi, saya ambil dengan continuous mode, dari 4 images yg ada, ini yg paling menarik buat saya...

rnKeterangan Teknis:
rnFocal Length 300mm
rnPS hanya utk rotate dan resize picture, gak di-crop sama sekali dan warnanya natural, gak di-apa-apain lagi...
rnThanks untuk semua komentarnya...

  • Nilai foto: 244
  • Dilihat: 499
  • Waktu upload: Jumat, 27 Feb 2004
  • Lokasi: Budapest, Hungary
Kategori
NaturePetsSatwa
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/400
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon EOS 300D *
  • Lensa: Canon EF 75-300 mm f/4-5.6 III USM *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

hahaha.. mandi euy...moment yg cukup menarik

 Ferry Gunawan (11576)

20 tahun yang lalu

Freeze cipratan airnya membuat seakan bebeknya sedang cuci muka... :) Komposisi dan dof rapih. Saturasi ok banget.

PRIMA F (15)

20 tahun yang lalu

ini teh burung beneran apa boong2ngan ? Tp, bagus sih, kontras warna oke dan seimbang, fokus, dan cukup ekspresif menceritakan situasinya walau tanpa kata-kata