Solemness 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

PS untuk adjust hasil scan supaya mendekati aslinya.

Terima kasih selalu untuk kritiknya.

Charles Hadi: Pantulan kaca apa ya? Saya tidak moto dari balik kaca kok. Bagian putih-putih di kiri pelangi bukan pantulan tapi adalah bias cahaya di kabut air yang tidak menimbulkan prismatic colors seperti yang di pelanginya.

  • Nilai foto: 214
  • Dilihat: 407
  • Waktu upload: Kamis, 26 Feb 2004
  • Lokasi: New Mexico, United States
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon *
  • Filter: CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Ade Realdy (18730)

20 tahun yang lalu

wah, objek langka nih, favorite bener sama pelangi, keren bener, cantik bener pelanginya dan komposisi mantap

 Tania Winn (8883)

20 tahun yang lalu

Indah sekali pelanginya dan berkesan simple, bagus sekali

 Irwansyah S (52460)

20 tahun yang lalu

You're lucky. Well captured/.

 Jeffry Surianto (32925)

20 tahun yang lalu

indah sekali pelanginya, cool pix

 Heri C., Winale (5653)

20 tahun yang lalu

Gila...! Kejadian yang sama persis kayak foto di atas terjadi di tempat saya bekerja hari ini. Bedanya di atas laut. Ya karena ada di zona dilarang membawa alat potret, saya magut-magut aja kesal memandangi pelangi itu! Lagi pula, mana kepikir akan terjadi pelangi? :(

 Donovan Dennis (7755)

20 tahun yang lalu

Simple tapi menakjubkan. Kadang kadang emang ada fenomena alam yang tertangkap oleh fotografer tapi gak masuk akal oleh audience nya ;) Perfect catch!

 Fadil Aziz (7946)

20 tahun yang lalu

Wow, luar biasa. Salut bisa dapat momen seperti ini.

 Phillip Christian (5811)

20 tahun yang lalu

oo bagus banget. hebat pelangi indah warnanya dapat terekam dengan baik sekali.. koq ada bayangannya gitu ya??

 Daniella Tjahjanto (19667)

20 tahun yang lalu

pelangi yg indah , direkam dgn menarik sekali............pantas dapat 3 jempol

 gun gun gumilar (5618)

20 tahun yang lalu

WOOOOW bagus banget gimana caranya ???? speadnya berapa??

 Amadeus Bonaventura (73289)

20 tahun yang lalu

Pelanginya bagus Nice moment

 Andrian Purnama T.S. (10973)

20 tahun yang lalu

Bagus sekali, sayang kurang jeli dikit di horizon

 Saelan Wangsa (141012)

20 tahun yang lalu

moment yg menarik... nice moment saya jadi ingat lagu ketika masih anak2.. hahaha

 Andrias Sudiarto Adi (2606)

20 tahun yang lalu

warna pelanginya asyik banget kak

 Johannes Wongkar, Joe (5028)

20 tahun yang lalu

jarang2 ada pelangi di fn. dan yang satu ini terekam sangat jelas

 Charles H. Hadi, Jade (13203)

20 tahun yang lalu

Sayang pantulan kacanya mas ... langitnya juga terlalu mono. IMHO

 Herumanto Moektijono (15429)

20 tahun yang lalu

Pelanginya luar biasa!...dua lagi....jarang sekali bisa lihat pelangi indah seperti ini...

 Archangela Girlani Yunita Tuender .. Ita (12623)

20 tahun yang lalu

Wow keren btw Ta udah lama gak liat pelangi nich =)

Sarah Yusuf (2093)

20 tahun yang lalu

Wah, sudah lama saya nggak lihat pelangi seindah ini.

 Yulianto Soeroso (231606)

20 tahun yang lalu

Wuih ....pasti matahari ada dibelakang kita , aku beberapa kali motret pelangi ... cuma aku belum pernah motret pelangi dari kapal terbang ...kayanya pasti lingkaran yah ....... soalnya kerucut cahaya yang kita lihat itu hehehehe sip masss aku mau ikut kalau ada lagi hahahaha

 Maria Tjandra (3627)

20 tahun yang lalu

Beautiful rainbow shot. Tajam dan warnanya menarik sekali.

 Anis Abdullah (6841)

20 tahun yang lalu

keindahan pelangi nya terakam :) nice one..