Melbourne CBD  


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

  • Nilai foto: 181
  • Dilihat: 306
  • Waktu upload: Senin, 02 Feb 2004
  • Lokasi: Melbourne, Australia
Kategori
Landscape
Shooting Data
  • Aperture: n/a
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot S30 *
  • Lensa: Canon Built-in / Standard *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Russell Yoel Sahusilawane (7532)

20 tahun yang lalu

Angle-nya mantab banget ... Nuansa biru langitnya indah nian!! Salute ....

 Rizal Adi Dharma (15815)

20 tahun yang lalu

Framing yang luar biasa... Sayang, dua orang itu mengganggu keseluruhan bidang gambar, IMHO...

Anto Depe (145)

20 tahun yang lalu

Jembatan yg di dekat crown ya, warnanya cemerlang banget,

Andri P. Rivai (3553)

20 tahun yang lalu

Komposisinya cantik, warnanya indah, nice shoot...

 Prayogi Susriono (3816)

20 tahun yang lalu

anglenya menarik ... framing lengkung jembatan bikin komposisinya dinamis...

 Ragawa Indra Maruti (5589)

20 tahun yang lalu

Komposisinya bisa aja nangkepnya...jago...

 Benny Asrul (55279)

20 tahun yang lalu

komposisi dan framing yang bagus sekali...

 Steve Sutedja (3523)

20 tahun yang lalu

komposisi yg menarik warna yg sangat indah salam dari melbourne juga..

 ANdy Priyantoko (7393)

20 tahun yang lalu

pemilihan angle yang unik dan berani ... tiang jembatan membuat framing alama di foto ini. Nice shot

 Raymond E. I. Pardede (7524)

20 tahun yang lalu

Frammingnya top banget... Warnanya juga indah...

 Max Gunawan (13837)

20 tahun yang lalu

Memutuskan sudut pengambilan yang bagus sekali.good work.

Irene Oktarina (532)

20 tahun yang lalu

nice angle, imho, tapi kok nanggung ya, mestinya lebih dicari lagi angle yg lebih menarik...

 Yulianto Soeroso (231606)

20 tahun yang lalu

jembatannya mengganggu hehehehe yang bikin asik pemandangan

 Rochim Hadisantosa (104553)

20 tahun yang lalu

Enak dilihat, pemanfaatan lengkung jembatan sbg framing sangat menarik. View gedung tinggi agak tertelan oleh badan jembatan yg terambil terlalu luas, karena posisi pengambilan yg lebih tinggi dr badan jembatan. Imo, lebih pas dalam format lanskap.

Ramadhantika Fauziyyah (712)

20 tahun yang lalu

Warna tajam, angle menarik ...

Larry Asalim (2356)

20 tahun yang lalu

Ga setuju sama Sukirwan Wongso, masa ini dibilang angkle :P hehehe...btw, good angle and framing (ngga seperti biasa2) and good shot with available lighting. Nice postcard photo... :)

 Charles H. Hadi, Jade (13203)

20 tahun yang lalu

Framing yang luar biasa. Ide-nya kreatif sekali. Sayangnya gedung-nya kurang tajam yah ...

Sukirwan WOngso (884)

20 tahun yang lalu

bagus... angkle nya pass banget .... hidup

 Moga Destino (7794)

20 tahun yang lalu

Mantap...... nice framing n suka ama langitnya...

 Robby Suharlim (4441)

20 tahun yang lalu

nice angle,great composition...pokoknya keren deh!!!!

 Nixon Glenn (14915)

20 tahun yang lalu

TU buat angle & komposisinya! :) betul, bagian tiang yang gelap agak mengganggu. Saya pingin anda foto & upload lagi saat matahari berada di kanan :)

 Praseno Martadarma (5906)

20 tahun yang lalu

Warna dan pencahayaannya bagus ditambah angle pengambilan yg jeli. Great shot.

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

kualitas gambar yg sangat menawan, angle yg sangat cantik..

 Ani Sekarningsih (70437)

20 tahun yang lalu

Mmm... ide framingnya OK banget. Sudut bidikannya pada cbdnya menjadi bukan foto yang biasa.

Derry Santoso (1633)

20 tahun yang lalu

Anglenya tepat dgn arah jatuh sinar matahari, sehingga kelihatan terang utk b/g gedung-gedung dibelakangnya. Agak OE di lengkungan f/gnya.