Termenung 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Latihan metering untuk kondisi backlit subject...

Mengenai wajah blur: Jika dilihat pakai slide projector semua tajam dan tekstur baju dan tangga terlihat jelas. Mungkin pas resizing?

  • Nilai foto: 142
  • Dilihat: 397
  • Waktu upload: Rabu, 17 Des 2003
  • Lokasi: Jakarta (#10#),
Kategori
Potret
Shooting Data
  • Aperture: f/11.0
  • Speed: n/a
  • ISO: 0
  • Kamera: Contax G1 *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Jeffry Surianto (32925)

20 tahun yang lalu

Keren Mas, cahaya di tangga membuat nuansa yang indah. Bagus. salam

Cahyo Sukaryo (1458)

20 tahun yang lalu

Permainan cahaya & bayangan-nya keren! Nice composition too. IMHO, kalo model menghadap ke depan apa mukanya nggak malah jadi gelap total? FYI, mnrt gue sih sama sekali nggak blur tuh; mungkin pengaruh tampilan monitor ato setting warna di layar? (gue pake Tecra 9100).

 Daniella Tjahjanto (19667)

20 tahun yang lalu

cukup menarik komposisinya sedikit terlalu berani.IMHO

 Muchamad Noor Eva A (56769)

20 tahun yang lalu

kekuatan foto ada pada lightingnya, memang sedikit blur wajahnya

djakaDWIANDI (1063)

20 tahun yang lalu

wah oke bangget back lightingnya, mungkin kurang kontras sedikit ya.. nice shot... kapan2 gua mau coba juga ah

nadia a. yahya (384)

20 tahun yang lalu

lighting-nya ok banget. sayang modelnya menghadap ke samping, kalau menghadap ke depan atau menunduk mungkin akan lebih kuat fotonya.. IMHO.

 Novemto Komo (8396)

20 tahun yang lalu

bagus penggunaan shadownya, iya agak blur di muka yah

Wiriadi Wangsa (1976)

20 tahun yang lalu

bagus sekali. cahaya matahari yg terhalang tangga membuat garis terang-gelap yg artistik di subyek, maupun di tangga itu sendiri. salam kenal :)

 Willy R. Ali (8896)

20 tahun yang lalu

suka sama konsepnya eksekusi juga baik selamat!

 Michael Gomulya (29309)

20 tahun yang lalu

konsep dan ide yang sangat menarik! tapi rasanya di bagian wajah ada sedikit blur... over all baik sekali.. rgds..