berdampingan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Tanti Johana (37658)

Saat itu sedang menunggu kereta yang akan ke Den Haag. Ini percobaan motret kereta yang lewat dengan sudut yang berbeda, melawan matahari.

  • Nilai foto: 131
  • Dilihat: 364
  • Waktu upload: Selasa, 04 Nov 2003
  • Lokasi: Antwerpen Berchem-Belgia,
Kategori
Transportasi
Shooting Data
  • Aperture: tidak dica
  • Speed: A
  • ISO: 0
  • Kamera: Minolta Dynax 4 *
  • Lensa: Sigma 28-105mm f/3.8-5.6 UC-III Aspherical IF *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Fotografer sedang dalam suspend/verifikasi identitas/verifikasi e-mail. Foto tidak bisa dikomentari

 Yulianto Soeroso (231606)

20 tahun yang lalu

Tumben nih kurang berhasil fotonya imho lho ..coba kalau kekanan sedikit jadi nggak berat sebelah ... ini jadi inget ketika kecil gambar rel kereta api palkai gunung ...nusti ujungnya di pojok kanan hahahahah sorry mbak malah jadi ngetawain diri sendiri nih ingat masa lampau

 samuel hutabarat (11095)

20 tahun yang lalu

Gambarnya agak kotor ya dan sampah dipojok kanan bawah mengganggu.

 Nurtjahjo Prianggono Yoyon (129416)

20 tahun yang lalu

Compos diagonal...keren .. disana banyak sampah juga ya Tan ? di pinggir rel...

20 tahun yang lalu

kurang naek sikit

 Afriadi Hikmal (12144)

20 tahun yang lalu

Sejajar.

Budi Dwi Putranto (2901)

20 tahun yang lalu

bagus tapi menurut saya terlalu miring, aga pusing he he !

 Nur Wahdan Supriyadi, simbah (7619)

20 tahun yang lalu

anglenya aneh IMHO

 Bambang E.Ros (36444)

20 tahun yang lalu

Perspektif yg cantik, andaikan tiada botol plastik...

Antotis Syafei (3757)

20 tahun yang lalu

angle dan perspektif yg menarik.

Kadek Bondan Mahendra Dharma (54)

20 tahun yang lalu

good... but, something's wrong with the bottle

 Cessy Karina (42569)

20 tahun yang lalu

perspectivenya bagus ...

 Hannan Abdullah (12789)

20 tahun yang lalu

ada yang fler pada gerbong kereta

 Chris Indria (55768)

20 tahun yang lalu

nice perspective anglenya unik

 Joko Sarwono, OJ (17300)

20 tahun yang lalu

well composed...nice angle...