S06 47' 32.3" - E107 34' 47.9" 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Shooting Mode: Program AE.rnMetering Mode: Evaluative.rnISO Speed: 50.rnFocal Length: 9.4mm.rn
rnGambar diambil di Curug (air terjun) Bubrug, Parongpong.
rnMohon kritik dan sarannya. Terima kasih.rn
rnUPDATE: Obyeknya adalah alat GPS (Global Positioning System) receiver, sistem penunjuk posisi dengan menggunakan bantuan satelit. Judul foto ini juga merupakan lokasi tempat dalam latitude/longitude.

  • Nilai foto: 113
  • Dilihat: 255
  • Waktu upload: Kamis, 30 Okt 2003
  • Lokasi: Lembang, Jawa Barat,
Shooting Data
  • Aperture: 3.5
  • Speed: 1/160
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A70 *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Rudi Budiman (5201)

21 tahun yang lalu

nice shot...sependapat dg pak wiratno & bu natalia...GPS itu apa ya? kaitannya dengan hutan? mungkin bisa dijelasin di keterangan...

 Robert Adolf Izaak,RAI (84103)

21 tahun yang lalu

Saya menangkap maknanya dari pemilihan judul...angel pengambilan agak lain dari yang lain...tapi saya menikmatinya sebagai ekspresi seni anda...Congratulation buat karyanya. Salam.

 Wiratno (11293)

21 tahun yang lalu

anglenya rada aneh.., Salam

 Natalia Indrijaya (2490)

21 tahun yang lalu

kurang suka dengan miringnya .. btw tetap bagus kok

 Albert Lay (11465)

21 tahun yang lalu

kalo latar belakangnya lebih diblur lagi, GPS-nya lebih terfocus jadi perhatian org lebih kesitu ... but it's a nice shot.

 Willy R. Ali (8896)

21 tahun yang lalu

ini GPS? justru sangat cocok dengan bg hutan... ceritanya: GPSnya tertinggal oleh sang explorer...

 Kikin Hamzah Mutaqin (19706)

21 tahun yang lalu

Subjek dan backgroundnya numpang dan kurang bercerita.