Cara Melihat Fireworks :D 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Irwansyah S (52460)

Foto lama. Biasanya yang dibawah kembang api gelap, kali ini saya mau menampilkan suasana dibawahnya.

  • Nilai foto: 149
  • Dilihat: 356
  • Waktu upload: Kamis, 28 Aug 2003
  • Lokasi: Arabian Peninsula,
Shooting Data
  • Aperture: F8
  • Speed: -
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon 500 N *
  • Filter: None
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Akhmad Sutrisno (80477)

21 tahun yang lalu

hebat Bang...suasanannay tertangkap jelas

 Benny Asrul (55279)

21 tahun yang lalu

foto kembang api yg tampil beda...

Soegiyanto (596)

21 tahun yang lalu

bagus sekali momentnya...good job

 Wiryo Hartoyo (29082)

21 tahun yang lalu

Keren... momentnya pas

 Raiyani Muharramah (67293)

21 tahun yang lalu

gak gampang memotret firework, jadi ya tetep 3 TU..

 Very Wirawan (35735)

21 tahun yang lalu

menarik .... percikannya rata .... pusat ledakan agak oe ya? imho ...

 Yen Sindo Boentoro (8540)

21 tahun yang lalu

cerdikkkkk sekale.... nih.. bsia aja kepikir hal yang agak lain ya

 Chandra SB (41373)

21 tahun yang lalu

pengambilan angle yg pintar... yg muncul dibagian atas hanya percikan api dari fireworks nya saja dengan satu ledakan kembang api yg cukup untuk membuat terang air... sehingga suasana dibawahnya tidak terganggu oleh keramaian kembang api yg diatas. Well done mas

 Muhammad Taufiq (22933)

21 tahun yang lalu

indah.. pohon2 dipinggir itu jelas terlihat.. percikannya seperti hujan meteor..