Oleh: Arie Lendra Putra, ST (20556) 19 tahun yang lalu
Mau tanya nih sama suhu-suhu IR disini.......Ceritanya 300D saya baru mulai IR-IRan pake R72....Pertanyaan saya: kenapa yah kalo di foto2 hasil IR saya, Seperti titik sinar nggak tepat jatuhnya (berbeda posisi untuk setiap warna)...sehingga terjadi semacam ghosting...lensa yang digunakan Sigma 18-50 DC......sedangkan kalo pake fix 50mm f1.8II canon...masalah ini nggak terlalu terlihat....(ada sedikit sekali, bahkan bisa dibilang hampir nggak ada)......berikut saya beri sample-nya...Mohon arahan para maestro-maestro IR FN.....makasih....Data Foto: f/5.6, 4s, ISO 400, on tripod, dan dari forum2 di web lensa Sigma 18-50 ini 'IR-friendly'Apa ini masalah IR dengan lensa zoom / fix (yang katanya bagus di lensa fix).............Mohon Pedapat Rekans.....
Oleh: Widarto Adi, darto (13411) 19 tahun yang lalu
siipp oom arie :)
Oleh: Harlim (146795) 19 tahun yang lalu
Rie , Anto dan Baz : Sesuatu hal ditemukan karena ada kesalahan2 dan sesuatu akan makin berkembang kalo kita mencoba dgn cara berbeda. Mari kita2 mencoba dgn cara kita masing2 dan share. Dgn begitu kita tidak menjadi penciplak metoda luar.
Oleh: Harry Chandra Saputra (646) 19 tahun yang lalu
Salah satunya karena titik focus pada lensa Zoom memang jadi lebih jauh,dan mengingat anda menggunakan aperture 5.6 memang kurang tajam.dengan IR biasanya aperture digunakan diatas 8.itu untuk menghindari hal2 seperti yang anda alami,kedua : lensa zoom utk titik focusnya memang jatuh lebih jauh apalagi dibarengi dgn kualitas lensa yg kurang baik.lensa fix lebih pasti krn lapisan optic lebih sedikit.ketiga: infra red diciptakan untuk mengukur panas pada permukaan benda yang terkena panas,melihat dari foto anda.efek itu ditimbulkan karena hawa panas yg jatuh pada logam sangat besar dan itu tertangkap oleh filter anda,sehingga panas di sekeliling benda juga ditangkap oleh filter,ditambah lagi oleh faktor teknis tadi.