The Battle (who's gonna win?) 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Date Time Original: 2004:12:19 09:11:12.
rnCrop, resize, curve & USM di PS. Komens & kritiks r welkam...

rnPS. rnPertarungan hanya berlangsung sekitar 1-2 menit. Ini dipertengahan pertarungan. Sangat sulit mengambilnya, terutama fokus yang lari terus. Mau pake manual fokus repot di A95, nanti malah hilang momennya. Sebagai info, panjang semut +/- 2mm, panjang si kaki seribu sekitar 2cm. Hanya ini yang terbaik yang saya dapat dan satu lagi akhir dari pertarungan. Akan saya upload besok karena cuma punya jatah 1 hari ini. Thanks buat rekan2 yang sudah memberi komentar.

  • Nilai foto: 235
  • Dilihat: 361
  • Waktu upload: Senin, 20 Des 2004
  • Lokasi: Teras rumah,, DKI Jakarta, Indonesia
Kategori
Makro
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/1000
  • ISO: 0
  • Kamera: Canon PowerShot A95 *
  • Filter: - none -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Yuyung Abdi (17813)

19 tahun yang lalu

ya ada ada saja.....ide kreatifnya ini.

dwi hervina nauli y. (2)

19 tahun yang lalu

menarik. gambarnya bersih, simple tapi kena.

Hidayat Rachmat Ramli (2602)

19 tahun yang lalu

hemmmm..... sepertinya anda sengaja menyiapkan arena buat bertarung mereka, dengan set lighting yang sangat bagus... sayang ada bagian yang kotor diarena itu.... tapi tidak terlalu mengganggu.... lain kali bikin arena buat gajah gorila dong.... pasti lebih seru... :-} :-} salam......

Herry Setiawan (841)

19 tahun yang lalu

gambar yang mantap...timingnya pas banget ya..

Z.Zunnurain (899)

19 tahun yang lalu

foto yg dahsyat.... momoen pas bgt

Rony Baskoro Lukito (1960)

19 tahun yang lalu

Tajam!

 D. Chen (45239)

19 tahun yang lalu

Cakep dan tajam. Great moment & great shot. Selamat naik pangkat jadi FP!

 DEFFAN de PURNAMA (29176)

19 tahun yang lalu

Idenya keren, foto jelas dan detail, lighting pas, sukses Makronya (sulitnya cam-digital begitu kudu nungguin agak lama hehehe)

 Wishnu Dwiwardono (2951)

19 tahun yang lalu

Macro tajam, selamat untuk pemenang Battle nya (jadi FPE)...

 Samuel Lie (42422)

19 tahun yang lalu

Selamat atas terpilihnya anda sebagai FPE. Macro yg sangat bagus, momentnya bagus dan tajem.

muhammad awaluddin (30)

19 tahun yang lalu

momen bagusss

 Endy Ari Santoso (3821)

19 tahun yang lalu

................!!!(nice capture ^_^, ditunggu karya laen ) keep upload

 Stanley Kurniawan Hambali (10707)

19 tahun yang lalu

cantik sekali pak... tajam... komposisi dan anglenya simple tapi menarik....nice makro...

 Akhmad Syakhlani, Lani (59884)

19 tahun yang lalu

mantap deh ih...

 Andy Halim (52415)

19 tahun yang lalu

kayaknya yg gede yg menang ...tapi semut hitamnya juga garang..seperti foto ini..sederhana tapi menggigit...nice foto

 Frank Bambang Yuwono, FBY (52910)

19 tahun yang lalu

OOOh I like this!! Dua-duanya agak bingung karena di lantai licin. Kalau di ranting atau tanah mungkin lebih natural tapi tidak secantik ini

 Simon Effendi (28380)

19 tahun yang lalu

Moment foto yg hebat :) Picture-nya bagus & tajam!

 Dwi Hadi (16451)

19 tahun yang lalu

Wuiiih tajam sekali Pak. Ini foto menarik sekali. Sangat "berisi". Salam.

 K. Amadhea Irdam, Kai (48127)

19 tahun yang lalu

momen n penyajiannya emang oke boneng.. sederhana, tajam, obyeknya dong keren aaabissss

 August Triono Sanudin, Djoko (65422)

19 tahun yang lalu

supoer macro komposisi nya bagus nih kaka tajem salam digitaler

 Julfiadi Nawawi, Joel (25273)

19 tahun yang lalu

Momentnya bagus banget, tajam.. terus akhirnya siapa yang menang ?? :)

 Merwyn Nainggolan, Kanjes (87098)

19 tahun yang lalu

Macro yang keren komposisi, BG dan kontras warna yg menarik Salam K'jazz

 Heri Agus (2492)

20 tahun yang lalu

keren.

 M. Zamkhani (60278)

20 tahun yang lalu

Momennya pas dan pencahayaannya terkesan ini dibuat di studio.... wah kapan ya aku bisa bikin makro kayak gini. Iri nih

 Robby Yanto Sudjana (21995)

20 tahun yang lalu

top banget... momentnya dapat, fokusnya dan detailnya tajam.. wah.. ternyata hebat makronya Canon A95.. Nice shot