#..HI..# 32
Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.
Info

Harry Soegianto (21799)
kegiatan para petani berputar terus , stlh panen raya ; saat ini ngijon kembali utk bertanam padi. Seyogyanya kita berimakasih atas jerih payah mereka sbg pahlawan tanpa jasa penghargaan . Mskpn jasa mereka berteman dgn lumpur sdh dibayar utk pekerjaan mereka ; ttp perjuangan mereka agar dapur mereka ttp bisa ngebul dari hari ke sehari patut dpt acungan Jempol. Semoga sedulur FN'ers brkenan dgn tayangan ini. salam
Shooting Data
- Aperture: f7.1
- Speed: 1/1/125
- ISO: 200
- Kamera: Nikon D7000 *
- Lensa: Tamron AF 90 mm F/2.8 DI Macro 1:1 *
- Filter: Hoya UV
- * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar

Aidil Fithri Albar (1516)
9 tahun yang lalu
Momentnya bagus om. Relfleksinya juga pas banget. Tonenya seger nih. Salam