Menganyam Benang 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Iip Yulfahmi (1475)

Foto ini adalah salah satu foto yang saya ambil saat melakukan ekspedisi budaya di Rumah Betang Adat Dayak. Benang ini adalah benang dari serat tanaman sejenis perdu yang banyak tumbuh di daerah Sintang Kalimantan Barat. Setelah dianyam seperti ini sebelumnya dilakukan proses pemintalan, barulah dapat ditenun menjadi tenunan khas Dayak. Hasil tenunan dari benang yang didapat dari bahan alam bukan dari benang sintetis memiliki daya jual tinggi di luar negeri. Hasil tenunan Dayak ini sudah di ekspor ke luar negeri. Negara Belanda yang menjadi tujuan ekspor dari kain tenun Dayak ini walaupun ekspor yang dilakukan belum secara massive, namun masyarakat Belanda menyukai hasil tenunan Dayak ini.

  • Nilai foto: 5
  • Dilihat: 141
  • Waktu upload: Senin, 21 Sep 2015
  • Lokasi: Rumah Betang Dayak, Sintang, Indonesia
Kategori
Budaya
Shooting Data
  • Aperture: f/1.8
  • Speed: 1/50
  • ISO: 200
  • Kamera: Nikon D90 *
  • Lensa: Nikon 50mm F/1.8G AFS *
  • Filter: Tidak Pakai Filter
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Belum ada komentar