# BuBbLe # 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Tri Wiyono (21149)

Selamat Malam FNers,,mencoba mengabadikan "Bubble Abstrak", adukan sendiri karena yakin setiap adukan akan tercipta pola gelembung yang berbeda dari kolaborasi air mineral,minyak goreng,senter dan kertas warna..semoga layak ditayangkan.

  • Nilai foto: 59
  • Dilihat: 196
  • Waktu upload: Rabu, 20 Mei 2015
  • Lokasi: # Dapur Rumah, Siak, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/10/1250
  • ISO: 125
  • Kamera: Nikon D600 *
  • Lensa: Nikon 105mm f/2.8G IF-ED AF-S VR Micro *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Sulistyo Aji (58860)

8 tahun yang lalu

UNIK N KREATIF N KUDUNE FPE IKI

 Trisno Budi Utomo (10742)

8 tahun yang lalu

Keren konsep dan eksekusinya masss....salam.

 Anjar Wisnubroto (34973)

8 tahun yang lalu

ide buble membentuk abstrack yg unik dan tonal yg mantab.

 Yongky Affandi (19984)

8 tahun yang lalu

Keren bingit.. cakep gradasi warnanya..

Ari Nur Adha (567)

8 tahun yang lalu

mantabs...

 Rudy Irawan (3792)

8 tahun yang lalu

kereen,.. konsep apik

 Uco Sugianto (122712)

8 tahun yang lalu

kreatif dan indah karyanya

 Mulawardi Sutanto (306926)

8 tahun yang lalu

cakep pattern abstraknya..... salam.....

 Dedi Sukardi (43091)

8 tahun yang lalu

eksperimennya mantap..gradasi warna dan pola abstrak jadi keren..siiplah om..

 Bassa Suseno (86936)

8 tahun yang lalu

keren banget..kolaborasi yang mempesona..kreatif idenya..salam

 Berlian Satya Dharma (26189)

8 tahun yang lalu

Konsep nya mantab... lighting joss

 Sasmito Widi Nugroho (38512)

8 tahun yang lalu

kolaborasi airnya tertangkap tajam,,,, makro yg indah mas tri