Keindahan di tengah Keterpurukan 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Objek yang cukup menarik bagi saya kala itu karena bunga ini memiliki warna yang indah, namun di sekelilingnya tampak begitu banyak dedaunan yang terserang penyakit, bahkan di beberapa bagian bunganya pun terlihat sudah mulai banyak kerusakan. Foto diambil pada 31 Juli 2010 ketika masih awal punya kamera dan dibawa berwisata. Editing Photoshop : Pencerahan warna asli (Brightness/Contrast, Level, Shadow/Highlight, Selective Color) Pemula mohon kritik & saran :)

  • Nilai foto: 16
  • Dilihat: 105
  • Waktu upload: Kamis, 29 Jan 2015
  • Lokasi: Kawasan Wisata Cubanrondo, Malang, Indonesia
Kategori
Nature
Tags
indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/250
  • ISO: 100
  • Kamera: Canon EOS 550D *
  • Lensa: Canon EF-S 18-55mm F/3.5-5.6 IS *
  • Filter: -
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Mulawardi Sutanto (306926)

9 tahun yang lalu

nice flower.... salam.....

 R.Andryarto (55698)

9 tahun yang lalu

menarik. nice shot.

 Berlian Satya Dharma (26189)

9 tahun yang lalu

Nice flower