.: Panorama dari Kentheng Songo :. 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Adni Swastiko (2567)

Gunung tak hanya menyajikan kedamaian sesaat bagi para penjelajah alam. Namun juga menyajikan pemandangan alam yang luar biasa indah. Semoga karya saya dapat dinikmati oleh kawan-kawan semua. Salam

  • Nilai foto: 41
  • Dilihat: 179
  • Waktu upload: Senin, 24 Nov 2014
  • Lokasi: Gunung Merbabu, Boyolali, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/9.0
  • Speed: 1/1/20
  • ISO: 100
  • Kamera: canon 550D *
  • Lensa: Tamron 17-50mm f/2.8 Di II VC *
  • Filter: CPL
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
Arief Dharma Kurniawan (447)

9 tahun yang lalu

mantap

 Ade Noverzan (257103)

9 tahun yang lalu

indah sekali

 Adi Guno (12965)

9 tahun yang lalu

Indah sekali LSnya, dengan komposisi & tone yg ajib, Maknyoosss tenan ..... salam

 Mulawardi Sutanto (306926)

9 tahun yang lalu

keren viewnya..... salam....

M.Januar Eka Putera (19089)

9 tahun yang lalu

Cakep banget LS nya....view yg indah....mantap.

Fandi Prasetyo Nurrakhman (2174)

9 tahun yang lalu

Kabut tipis memberi kesan dingin di saat matahari sudah agak tinggi. Keren.

 Arya Saloka Buana (4466)

9 tahun yang lalu

indah sekali nice kompo . silahkan mampir ke gallery saya :)

eka nurcahyadi (2167)

9 tahun yang lalu

AAAJjiiiippp......!!! Komposisi, tone, timing dan pengalaman yang luar biasa. Terimakasih sobat untuk menghadirkan foto ini, menambah semangat ku untuk kembali mengunjungi Ibu pertiwi, kali ini aku ingin ke Puncak Kerinci. Salam dari Palembang