Kerajinan Gerabah 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Ramli (2766)

Gerabah merupakan perkakas yang terbuat dari tanah liat atau lempung yang dibentuk kemudian dibakar untuk dijadikan alat- alat yang berguna membantu kehidupan manusia--biasanya berbentuk wadah. Untuk memenuhi kebutuhannya maka gerabah ini dibuat dalam berbagai macam. Ada pun macam-macam gerabah adalah celengan, kendi, tempayan, dan gerabah hiasan. Lokasi Desa Klipoh Banjaran 1,karanganyar Borobudur.Magelang

  • Nilai foto: 19
  • Dilihat: 143
  • Waktu upload: Selasa, 02 Sep 2014
  • Lokasi: Desa Klipoh Banjaran, Magelang, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/1/400
  • ISO: 100
  • Kamera: Canon 60D *
  • Lensa: lensa kit 18-55mm *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 ivan bayu christanto (8073)

10 tahun yang lalu

cakep om...

 Ismail Muhammad (4420)

10 tahun yang lalu

Cakep isolasi polanya...salam

Christoporus Ary Hendrata (2999)

10 tahun yang lalu

Konsepnya asyik, komponya cakep banget ......nice shot.....salam