Nyruput Madu 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

 Dwi Wardana (23840)

tips motret lebah yang jenis ini : 1.Lebah ini muncul biasanya jam 8-9 pagi di semak semak kebun yang banyak bunga liar (diluar jam itu entah hilang dan terbang jauh kemana) 2.kunci titik fokus di satu bunga dimana lebah itu kira2 akan berhenti,kemudian kita jepret secara continous ,(karena lebah ini cepat sekali berpindah antar bunga jadi kalau kita kejar per bunga kita leibh banyak buang waktu) 3.karena bunga ini umumnya tidak tinggi jadi tripod dan monopod bisa digantikan tumpuan lain yang lebih rendah( batu,bahu tangan kita) biar tidak “shake”serta kalungkan kamera di leher, 4.terus bersabar dan bersabar menunggu si lebah datang ke bunga yg sudah kita tentukan titik fokusnya(bias sambil minum dan makan camilan yg sudah dibawa sebelum hunting : ) semoga bermanfaat dan berkenan foto ini,salam persahabatan.

  • Nilai foto: 100
  • Dilihat: 325
  • Waktu upload: Kamis, 13 Feb 2014
  • Lokasi: di sawah, Indonesia
Kategori
Makro
Tags
lebah
Shooting Data
  • Aperture: f/8.0
  • Speed: 1/1/250
  • ISO: 500
  • Kamera: Canon 60D *
  • Lensa: Canon EF 100mm f/2.8L Macro IS USM *
  • Filter: uv
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
wirandha ryan pratama (67)

10 tahun yang lalu

mantep om makro nya

 Nindin Samsudin (28719)

10 tahun yang lalu

nice shot............. terimakasih untuk tipnya, ini sangat bermanfaat, memang serangga ini sangat agresif...bikin shoter prustasi heheh

 Henrycus Edi Wibowo (169632)

10 tahun yang lalu

tajem...nice macro

 Mulyatna (206745)

10 tahun yang lalu

jossssssssssssssssss tenan iki moment e nyucrup madu Om... iki jaman aku cilik seneng nyekel tawon kumbang ini dengan tangan kosong tanpa diantup.. pokoke seneng sekali............ josssssssssssssssssss

 Mulawardi Sutanto (306926)

10 tahun yang lalu

tajam sekali macronya..... salam....

Edwin Irawan (1396)

10 tahun yang lalu

nice colour super micro

 Agustinus Adi Budojo (201325)

10 tahun yang lalu

sae,........ dekat, nggak takut dientup tha?

 Uco Sugianto (122712)

10 tahun yang lalu

vote for FPE, sangat dahsyat karyanya

 Tadjuddin Parenta (76170)

10 tahun yang lalu

makronya keren, tajem & angle cakep....salam

 Sulistyo Aji (58865)

10 tahun yang lalu

weeehhhh dapet ajah pose hewan satu ini padahal tingkahnya ampooohhh..... josss tenan ketajamannya

 Budhi Susanto (39203)

10 tahun yang lalu

Woooo tajam dan cakep sekali warnanya ..... kereen om posisinya

 muchlan (64428)

10 tahun yang lalu

tajam dn cntik,,, makronya,, salim

 annas furqon hakim (3504)

10 tahun yang lalu

mantab tajamnya, tips juga sangat berguna mas. salam

 Vincent B.D. Sinaga (35136)

10 tahun yang lalu

Nice Compo...

Mohammad Louis Amallian (651)

10 tahun yang lalu

Mantaaaappphh, composisi warna dan bokeh background, warna di lebah, bener2 bikin hidup, mantaph abis bro ;)

 Zudi Susanto (13334)

10 tahun yang lalu

wahh asik angle, bokeh n bening makro nya, mantabb eksekusinya. superbbb

 Bassa Suseno (86941)

10 tahun yang lalu

wooow..dahsyat..tajaam..detail..tips-nya sangat bermanfaat..salam

 iwan susilo wardana (16548)

10 tahun yang lalu

wuiK...ini tawon uaNGeL bianget Gan...Lua biasa tingKah nya, nda mau diam sebentar ajah... saLUte..jOSs eksekusi nya... saLam

 Awang Darmawan (12271)

10 tahun yang lalu

detailnya mantap :)

 Fadholi (51407)

10 tahun yang lalu

tajam dan detilnya mantabh...

 Catur Januardi (14695)

10 tahun yang lalu

aw back posenya mantab, DOFnya manis. nice sharing.