Capung 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Meskipun Capung adalah serangga yang sederhana namun ia telah menjadi sumber inspirasi bagi banyak insinyur penerbangan .lalu dimana menariknya ? Capung mampu melakukan manuver yang luar biasa gesit, termasuk terbang mundur dan ke samping. Mereka juga termasuk dalam beberapa spesies serangga yang dapat terbang dengan lebih dari 30 mph (50 km / jam). capung memiliki dua pasang sayap yang panjang, sayap yang mengepak dengan indah hingga 30 kali per detik.

  • Nilai foto: 136
  • Dilihat: 277
  • Waktu upload: Sabtu, 28 Des 2013
  • Lokasi: Belakang rumah, Indramayu, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.8
  • Speed: 1/1/100
  • ISO: 200
  • Kamera: Canon EOS 60D *
  • Lensa: Canon EF 100 mm F2.8L IS USM Macro *
  • Filter: UV
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Fauzi (19252)

10 tahun yang lalu

Seperti dalam mimpi, facet mantap

 Mulyatna (206745)

10 tahun yang lalu

ekstreem closeupnya jiaaaaaaaaaaaaaaaaaann nggegirisi tenan ikiiiiii.... beniiiiiiiiiiiiiiiing detaiiiiiiiiiiiiiiiiiiillll

Domi Judharta (1050)

10 tahun yang lalu

dahsyaaaaat

 Ulik Prasetyo (4731)

10 tahun yang lalu

mantap detailnya..indah macronya..kereen..salam

 Uco Sugianto (122712)

10 tahun yang lalu

spektakuler tajamnya

 Fahrizal Adhahuli (91695)

10 tahun yang lalu

pembesaran dan tajemee oye banget pakdhe, sungkemmmm ngesottt

 Dwi Wardana (23840)

10 tahun yang lalu

facetnya sukaaa

 Adam Bishawa (116174)

10 tahun yang lalu

detil ketajaman nya mantap....yellow yg keren......

Virky Septian (1513)

10 tahun yang lalu

mak cling coy...asik makronya, jadi pengen deh...

Muhammad Arrifyansyah (2002)

10 tahun yang lalu

ya, capung menginspirasi insinyur penerbangan.... dan foto macro ini jelas menginspirasi saya.... ternyata DoF sempit.... POI di bagian mata saja bisa menjadi sangat menarik..... great shot mas..... salam mampir

 Malvin Cahyadi (29239)

10 tahun yang lalu

mantapss detailnya mas.. keren

 Mulawardi Sutanto (306926)

10 tahun yang lalu

cakep dof facetnya..... salam.....

 rudy s gunawan (14943)

10 tahun yang lalu

bening dan tajam makronya ajib ni :D

 muchlan (64428)

10 tahun yang lalu

cantik makronya tonalnya cakep salim

Andri Murdianto (2675)

10 tahun yang lalu

pembesaran yang detail, DOFnya tuipis...

 Harjuna Sabathino S (11511)

10 tahun yang lalu

detilnya di matanya ciamik om... tajam.. klo di zoom bagian matanya, setiap titik berbentuk segi6.. once again nice shot pak... salam..

 I Putu. Krisna .W (64449)

10 tahun yang lalu

asik macronya Om... tajam dengan DOF ampuh... salam

 Indra Bayu Permana (9866)

10 tahun yang lalu

warnanya ajip,salam

Daniel Ransun (106)

10 tahun yang lalu

makronya superb....someday ane mau jepret seperti ini

Adji Aprianto Hadi (1933)

10 tahun yang lalu

mantab dofnya,, tipis bgt.. salut.. tajam pula.. salam..

 Rudi Anton Sitanggang (5201)

10 tahun yang lalu

WOW.... tajam terpercaya.

 Bassa Suseno (86941)

10 tahun yang lalu

mantap detailnya..indah macronya..kereen..salam

Septian Nurpraditia (721)

10 tahun yang lalu

macronya asik pak

 iwan susilo wardana (16548)

10 tahun yang lalu

mantap gAN extrem-nya... tONe & Lighting-nya jUARa... saLam

ocy agus arinto (533)

10 tahun yang lalu

detilnya indah sekali kaka