Kemana Pantaiku... 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Aulia Rahman (2481)

Pantai tanjung belandang berada di Kab ketapang KALBAR, Sekitar tahun 2005 pantai ini masih bagus, tapi sekarang pantai ini mulai rusak akibat abrasi pantai. Di tambah penambang pasir yg dilakukan oleh oknum yg tidak bertanggung jawab, Semakin memperparah kerusakan pantai ini. MIRIS via Fotografer.net for BlackBerry.

Kategori
LandscapeWisata
Shooting Data
  • Aperture: F22
  • ISO: 0
  • Kamera: Nikon D3100 *
  • Lensa: af-s dx nikkor 18-55mm f/3.5-5.6G VR *
  • Filter: UV + ND8
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 galih saputra (42970)

10 tahun yang lalu

SSnya keren, kompo dan framing cakep...

 Djerry F Bansaleng (53438)

10 tahun yang lalu

nice LS HDR. keren

 Sugiman (8523)

10 tahun yang lalu

framinya cakep.. komposisinya manis... nice LS...

wayan mega antara (1390)

10 tahun yang lalu

FGnya detail dan sangat berkarakter!

erlin setiyarso (1696)

10 tahun yang lalu

tone-nya menarik... ss-nya lembut...