The Inner Displacement 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

greatness and clean.. Dimana pantai Parangtritis dihari yang cerah memancarkan kebiruan langit dan putihnya pasir ini mempunyai angin yang sangat kencang dan mempunyai keunikan, dimana dipantai tersebut, banyaknya delman beralokasi disekitar pantai menjadi transportasi maupun "permainan" untuk anak-anak disana, dimana delman yang sering dijumpai ditaman kota, dipinggir kota, dll berubah tempat menjadi di sebuah pantai, disinilah konsep "The Inner Displacement" muncul. Dan juga diperkuatnya dengan angin yang sangat kencang dimana banyaknya pasir yang "bergerak" dan "tertiup" yang menegaskan konsep "The Inner Displacement" tersebut

  • Nilai foto: 21
  • Dilihat: 442
  • Waktu upload: Senin, 08 Jul 2013
  • Lokasi: Pantai Parangtritis, DI Yogyakarta, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/2.0
  • Speed: 1/2000
  • ISO: 80
  • Kamera: Panasonic Lumix DMC-LX 5 *
  • Lensa: Leica leica *
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Muhammad Riyad Filza (4405)

11 tahun yang lalu

Komposisinya mantap. IMHO, horizon mungkin perlu sedikit diratakan, dan bayangan kuda sedikit terpotong. Overall, mantap pak.

 Haiban Susanto (45651)

11 tahun yang lalu

asik anglenya... salam

augifta teguh (49)

11 tahun yang lalu

suka nih...

yudistira kusuma (214)

11 tahun yang lalu

bagus walau horisonnya masih miring :)

Robert Kusno (1397)

11 tahun yang lalu

Angel pantainya miring...salam :)

Auke Herdyansah (1364)

11 tahun yang lalu

rule of threenya keren, warna oke, cuma sayang bayangan kudanya kepotong hehe semoga berkenan, keep jepret