Pantai Pohon Cinta 


Hak cipta karya foto ada pada fotografer dan dilindungi oleh undang-undang.

Info

Sekilas nama Lokasi Wisata ini terdengar aneh, 'Pantai Pohon Cinta". Tapi begitulah adanya, Warga Kabupaten Pohuwato dan Provinsi Gorontalo mengenal lokasi wisata ini dengan nama Pantai Pocin (Pohon Cinta). Konon katanya, di lokasi ini ada sebuah pohon bakau yang besar tepat berada di tepi pantai dan disekitar pohon ini banyak muda mudi berpasang pasangan menikmati senja dan angin pantai, makanya dinamakan Pohon Cinta. Sekarang pohon itu telah tumbang oleh abrasi pantai dan hanya meninggalkan jejak nama di kawasan ini

  • Nilai foto: 55
  • Dilihat: 765
  • Waktu upload: Rabu, 15 Mei 2013
  • Lokasi: Marisa, Pohuwato, Gorontalo, Indonesia
Shooting Data
  • Aperture: f/5.6
  • Speed: 1/160
  • ISO: 100
  • Kamera: Canon EOS 1100D *
  • Lensa: Canon EF 70-300 *
  • Filter: 0
  • * Masih menggunakan daftar alat lama yang mungkin tidak akurat.
Kritik dan Komentar
 Simon Satria (7590)

11 tahun yang lalu

Curve-nya sexy sekali..... :)

Ahmad Hendra hasan (1945)

11 tahun yang lalu

komposisinya ok.....pantainya keren....good

 Achmad Firdaus (48415)

11 tahun yang lalu

cakrawalanya terjaga,....mantab

Hikmah Adnin illiyyin (3082)

11 tahun yang lalu

indah sekali pemandangannya, horisonnya terjaga dengan baik

 DEDY HASTITO (31184)

11 tahun yang lalu

tonalnya menarik, komposisinya bagus

 Romy Yuliawan (29646)

11 tahun yang lalu

angle viewnya mantap..indah sekali..

 Adam Bishawa (116174)

11 tahun yang lalu

asyik sekali view nya nie....biru nya pun kusuka...salam ;)

Herlambang Purnama (116)

11 tahun yang lalu

anglenya TOP.. Salam

 Masril Rustam (9010)

11 tahun yang lalu

nice view..

 Anton Adhitian N. (11125)

11 tahun yang lalu

ajib kali ni bidikannya,,salam foto

 Mulyatna (206745)

11 tahun yang lalu

angle view yang sangat menawan... rekaman pemandangan alam dengan komposisi ciamik, indah dan permai dengan ketajaman terpercaya........ mantap sajian LSnya